Connect With Us

Penumpang Temukan Senpi di Terminal 1 Bandara Soetta

Rangga Agung Zuliansyah | Senin, 7 November 2016 | 12:00

Senpi yang ditemukan penumpang di Soekarno-Hatta. (@TangerangNews.com 2016 / Rangga A Zuliansyah)

 

TANGERANGNews.com-Sebuah benda yang menyerupai senjata api ditemukan di area Terminal 1 Bandara Soekarno-Hatta (Soetta), Minggu (6/11/2016). Benda tersebut langsung diamankan aparat petugas kepolisian setempat.

Kasubag Humas Polresta Bandara Soekarno-Hatta AKP Sutrisna menjelaskan, benda mirip senpi itu ditemukan oleh seorang petugas kebersihan bernama Yayan di area taman bagian belakang restaurant Solaria di Terminal 1.

"Yayan melihat benda aneh seperti pistol. Kemudian dia laporkan ke sekuriti," katanya, Senin (7/11/2016).

Kemudian Sekuriti bersama polisi pun melakukan pengecekan. Ternyata benda yang menyerupai pistol ini merupakan korek gas.

"Korek gas tersebut berbentuk senjata api jenis revolver. Petugas juga menemukan satu sangkur di lokasi sekitar. Barang - barang itu segera kami amankan," katanya.

 

TOKOH
Innalillahi, Epy Kusnandar ”Kang Mus” Meninggal Dunia

Innalillahi, Epy Kusnandar ”Kang Mus” Meninggal Dunia

Rabu, 3 Desember 2025 | 18:21

Kabar duka datang dari dunia hiburan Tanah Air. Aktor senior Epy Kusnandar meninggal dunia pada Rabu, 3 Desember 2025.Informasi tersebut pertama kali dibagikan melalui unggahan akun Instagram istrinya, Karina Ranau.

SPORT
Carlos Pena Panggil Eks Pemain Persija Perkuat Lini Tengah Persita Tangerang

Carlos Pena Panggil Eks Pemain Persija Perkuat Lini Tengah Persita Tangerang

Rabu, 7 Januari 2026 | 12:41

Persita Tangerang resmi menambah amunisi baru pada bursa transfer paruh kedua BRI Super League 2025/2026 dengan mendatangkan gelandang asal Spanyol, Ramon Bueno.

WISATA
Libur Nataru 2026, Pengunjung Water World Cikupa Membludak Dua Kali Lipat

Libur Nataru 2026, Pengunjung Water World Cikupa Membludak Dua Kali Lipat

Minggu, 4 Januari 2026 | 20:15

Jika menikmati momen libur tahun baru 2026 di Tangerang, tak lengkap rasanya jika tidak berkunjung ke kolam renang Water World.

PROPERTI
Ini Alasan Gading Serpong Berkembang Pesat Jadi Pusat Bisnis Baru di Tangerang Raya

Ini Alasan Gading Serpong Berkembang Pesat Jadi Pusat Bisnis Baru di Tangerang Raya

Jumat, 9 Januari 2026 | 18:47

Kawasan Paramount Gading Serpong tidak hanya dikembangkan sebagai kawasan hunian, wilayah ini dirancang dengan konsep terpadu yang mencakup area komersial, fasilitas pendidikan, layanan kesehatan, hingga ruang publik penunjang aktivitas masyarakat.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill