Jelang Pemilu 2024, Pemprov Banten Bakal Perkuat Jaringan Internet di Zona Blank Spot
Kamis, 25 Januari 2024 | 19:50
TANGERANGNEWS.com-Mendekati pelaksanaan Pemilu 2024 yang tinggal menghitung hari, Pemerintah Provinsi Banten (Pemprov Banten) akan memperkuat jaringan internet di beberapa titik zona blank spot.

