Connect With Us

Dapat No urut 2, Rano Karno Sebut Semakin Mudah Menang

Ray | Selasa, 25 Oktober 2016 | 18:00

Pengambilan Nomor Urut Pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Banten. (@TangerangNews.com 2016 / Ray)

TANGERANGNews.com- Calon Gubernur Banten Rano Karno mendapat nomor urut 2 dalam pertarungan Pilkada Banten. Dia mengaku juga optimis akan mengalahkan kembali lawannya.

 

"Salam dua jari sudah terbayang di Provinsi Banten, strategi sangat mudah apabila dapat nomor urut 2," ujar Rano Karno, Selasa (25/10/2016).

Rano Karno mengatakan, dirinya dan tim pemenangan akan menggunakan gimmick salam dua jari dalam strategi pemenangan nanti.

"Saya berharap nomor dua. Yang berbeda di nomor ini adalah kumisnya. Jadi jangan coblos yang nggak ada kumisnya," ujar Rano.

BANTEN
Atasi Sampah Tangsel, Pemprov Banten Sebar Toren POC ke TPS3R

Atasi Sampah Tangsel, Pemprov Banten Sebar Toren POC ke TPS3R

Jumat, 30 Januari 2026 | 00:11

Pemerintah Provinsi Banten turut membantu mengatasi sampah di Kota Tangerang Selatan (Tangsel) dengan mulai mendistribusikan fasilitas Toren Pupuk Organik Cair (POC) dan sistem Biogas.

WISATA
Habiskan Rp2,3 Miliar, Apa Saja Isi Tugu Titik Nol Tangerang?

Habiskan Rp2,3 Miliar, Apa Saja Isi Tugu Titik Nol Tangerang?

Selasa, 20 Januari 2026 | 19:51

Tugu titik nol Kabupaten Tangerang yang sempat menjadi kontroversi lantaran memakan anggaran sebesar Rp2,3 miliar kini sudah mulai beroperasi dan dipergunakan sebagai taman literasi digital untuk masyarakat.

NASIONAL
Pertamina Usul Beli Gas LPG 3 Kg Dibatasi 10 Tabung per Bulan

Pertamina Usul Beli Gas LPG 3 Kg Dibatasi 10 Tabung per Bulan

Rabu, 28 Januari 2026 | 12:35

PT Pertamina Patra Niaga mengusulkan kebijakan pembatasan pembelian LPG subsidi 3 kilogram maksimal 10 tabung per bulan untuk setiap kepala keluarga (KK).

OPINI
Perayaan Imlek di Masjid Istiqlal, Sinkretisme Agama yang Dilarang Islam

Perayaan Imlek di Masjid Istiqlal, Sinkretisme Agama yang Dilarang Islam

Senin, 26 Januari 2026 | 18:51

Suatu ketika kafir Quraish menawarkan kepada Rasulullah Muhammad saw agar Rasulillah Muhammad saw berkenan untuk menyembah sesembahan mereka sehingga merekapun berkenan menyembah Allah Swt, secara bergantian.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill