Connect With Us

Menengok Produksi Tempe di Tangerang

Redaksi | Jumat, 30 April 2021 | 13:05

Salah satu pengrajin tempe saat membuat olahan tempe. (@TangerangNews / Nabela Widya Oktaviani)

TANGERANGNEWS.com-Tempe merupakan makanan yang sangat digemari oleh masyarakat Indonesia, selain rasanya yang enak tempe juga kaya akan manfaat. 

Sebagai makanan khas Indonesia, tempe juga diproduksi di berbagai daerah. Salah satunya di Jalan Irigasi Sipon Blok Tempe, yang merupakan terdapat sentral industri rumahan kerajinan tempe.

Bahan olahan pembuatan Tempe.

Dalam sehari para pengrajin tempe dapat mengolah 85 kg kacang kedelai, yang nantinya di proses di rumahnya masing-masing.

Adapun prosesnya yaitu perebusan, pengupasan, perendaman dan pengasaman yang selanjutnya akan dicuci, diberi ragi, dibungkus dan terkahir difermentasi. 

	Tempe yang setelah di produksi.

"Untuk prosesnya memakan waktu selama 2 hari, semakin bersih pencucian kedelainya maka semakin tahan lama juga tempenya" ujar salah satu pengrajin tempe, Jumat (30/4/2021).

Menurutnya awal bulan Ramadan permintaan tempe melonjak dan dipasarkan ke beberapa pasar di Tangerang.

Bahan olahan pembuatan Tempe.

Selain di goreng, tempe juga dapat diolah menjadi beberapa masakan serta dapat menjadi pilihan alternatif makanan bagi para vegetarian sebagai pengganti daging. (RAZ/RAC)

AYO! TANGERANG CERDAS
Buruan Daftar, Lulusan Institut Teknologi PLN Berkesempatan Langsung Kerja di Perusahaan

Buruan Daftar, Lulusan Institut Teknologi PLN Berkesempatan Langsung Kerja di Perusahaan

Jumat, 26 April 2024 | 10:48

Institut Teknologi PLN (ITPLN) menjadi salah satu perguruan tinggi incaran banyak mahasiswa untuk mengembangkan karirnya di masa depan.

HIBURAN
Parto Patrio Bakal Dioperasi, Sakit Apa?

Parto Patrio Bakal Dioperasi, Sakit Apa?

Kamis, 25 April 2024 | 12:21

Viral di media sosial sebuah video menunjukkan komedian Parto Patrio dilarikan ke rumah sakit menggunakan ambulans.

KOTA TANGERANG
Simak Daftar 25 Cabang Olahraga dalam POPDA XI Banten di Kota Tangerang 

Simak Daftar 25 Cabang Olahraga dalam POPDA XI Banten di Kota Tangerang 

Jumat, 26 April 2024 | 14:27

Sebanyak 25 cabang olahraga (cabor) akan dipertandingkan dalam ajang Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) XI Banten, yang berlangsung di Kota Tangerang pada8 Juni 2024 mendatang.

BANDARA
Mulai 1 Mei, Transjakarta Rute Kalideres-Bandara Soekarno-Hatta Ditarif Rp3.500

Mulai 1 Mei, Transjakarta Rute Kalideres-Bandara Soekarno-Hatta Ditarif Rp3.500

Jumat, 26 April 2024 | 14:04

Transportasi umum Transjakarta Rute Kalideres-Bandara Soekarno Hatta (Soetta), bakal ditetapkan tarif berbayar sebesar Rp3.500.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill