Connect With Us

Jadi Instruktur Senam, Saipul Terlihat Happy di Penjara

EYD | Selasa, 23 Februari 2016 | 06:49

Saipul Jamil di penjara (istimewa / tangerangnews)

TANGERANG - Pedangdut Saiful Jamil masih tetap terlihat beraktivitas seperti biasa, meski berada di dalam tahanan. Dia bahkan mulai mampu beradaptasi dengan rekan sesama tahanan lainnya.

Dalam sebuah foto yang beredar, mantan suami Dewi Persik itu terlihat begitu bahagia saat menjadi instruktur senam bagi tahanan lainnya.

Meski mengenakan celana pendek, Saipul tetap terlihat bahagia dikelilingi oleh rekan-rekannya.

Saipul tampak mengangkat kedua tangannya diikuti oleh rekan lainnya. Meski tempat tersebut terlihat sempit, Saipul cs masih asyik mengikuti jalannya senam.

Saat ini Saipul masih terus dalam masa penyelidikan. Dia kemungkinan akan dijerat dengan Pasal 82 ayat (2) Undang-Undang (UU) Nomor 23 Tahun 2002 tentang perlindungan anak dengan ancaman maksimal hukuman penjara selama 15 tahun.

TagsHiburan
TOKOH
Antasari Azhar Eks Ketua KPK Meninggal Dunia, Disalatkan di Masjid Asy Syarif BSD

Antasari Azhar Eks Ketua KPK Meninggal Dunia, Disalatkan di Masjid Asy Syarif BSD

Sabtu, 8 November 2025 | 20:22

Mantan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Antasari Azhar meninggal dunia pada Sabtu, 8 November 2025.

OPINI
Potret Kapitalisasi Air yang Haus Keuntungan

Potret Kapitalisasi Air yang Haus Keuntungan

Jumat, 7 November 2025 | 09:19

Airr adalah kebutuhan paling dasar bagi kehidupan. Secara ilmiah, tubuh manusia terdiri dari sekitar 60–70 persen air.

KOTA TANGERANG
Kebut Normalisasi Kali Angke, Pemkot Tangerang Siapkan Pembebasan Lahan untuk Turap

Kebut Normalisasi Kali Angke, Pemkot Tangerang Siapkan Pembebasan Lahan untuk Turap

Sabtu, 8 November 2025 | 23:20

Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang bergerak cepat dalam upaya meminimalisir risiko banjir dengan fokus pada percepatan normalisasi Kali Angke dan Kali Wetan.

KAB. TANGERANG
Dipecat Gegara Bolos Berbulan-bulan, 2 ASN Kabupaten Tangerang Masih Terima Gaji

Dipecat Gegara Bolos Berbulan-bulan, 2 ASN Kabupaten Tangerang Masih Terima Gaji

Sabtu, 8 November 2025 | 21:40

Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPKSDM) Kabupaten Tangerang menyampaikan bahwa dua aparatur sipil negara (ASN) yang tengah menjalani proses pemberhentian masih tetap menerima gaji sampai keputusan resmi pemecatan dikeluarkan.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill