Connect With Us

Buruan Pesan, Jelang Libur Akhir Tahun KAI Jual Tiket Khusus

Fahrul Dwi Putra | Senin, 5 Desember 2022 | 12:16

Ilustrasi kereta api. (@TangerangNews / Dok. Humas KAI Daop 1)

TANGERANGNEWS.com-Menjelang penghujung tahun 2022, PT Kereta Api Indonesia (Persero) (KAI) membuka penjualan tiket untuk masa libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2023 secara bertahap mulai Senin 5 Desember 2022, atau H-45 keberangkatan.

Tiket kereta api dapat dibeli melalui aplikasi KAI Access, website kai.id, Contact Center 121, Loket Box, serta seluruh mitra resmi pemesanan tiket KAI lainnya.

Baca Juga: Tangerang Great Sale 2022, Kejar Pesta Diskon Belanja Nataru Mulai 22 Persen

Berikut harga tiket khusus pada kereta api saat Libur Natal dan Tahun Baru 2022/2023, seperti dikutip dari Detikcom, Senin 5 Desember 2022:

• Rute Bekasi - Jakarta : tarif mulai 20 ribu. Berlaku pada KA Komersial. 

• Rute Cirebon - Jakarta : tarif mulai 105 ribu. Berlaku pada KA Komersial. 

• Rute Bandung - Tasikmalaya/ Banjar : tarif mulai 60 ribu. Berlaku pada Argo Wilis, Turangga , Mutiara Selatan, Lodaya , Malabar. 

• Rute Horgeulis - Cirebon / Tegal : tarif mulai 35 ribu. Berlaku pada Argo Jati, Cirebon Ekspres, Tegal Bahari, Ciremai. 

• Rute Cirebon- Tegal : tarif mulai 20 ribu. Berlaku pada Tegal Bahari, Ciremai.

• Rute Madiun - Yogyakarta : tarif mulai 70 ribu. Berlaku pada Malioboro Ekspres, Jayakarta Premium, Singosari. 

Baca Juga: JHL Solitaire Hotel Tawarkan Paket Menginap Nataru 2023, Mulai dari Rp3,2 Juta Per Malam

• Rute Yogyakarta - Surabaya Gubeng : tarif mulai 170 ribu. Berlaku pada Bima, Argo Wilis, Turangga, Mutiara Selatan. 

• Rute Yogyakarta - Malang: tarif mulai 135 ribu. Berlaku pada Gajayana, Bima, Mutiara Selatan, Malabar. 

• Rute Yogyakarta- Kediri : tarif mulai 100 ribu. Berlaku pada Gajayana, Malabar, Malioboro Ekspres, Singosari. 

• Rute  Madiun - Malang : tarif mulai 85 ribu , berlaku pada Gajayana, Malabar, Malioboro Ekspres

TEKNO
Terbaru, Cara Ubah Foto Jadi Stiker Tanpa Aplikasi Tambahan

Terbaru, Cara Ubah Foto Jadi Stiker Tanpa Aplikasi Tambahan

Jumat, 12 April 2024 | 14:02

Aplikasi perpesanan WhatsApp kembali mengeluarkan fitur terbaru, Jumat, 12 April 2024.

BISNIS
Cetak Laba Tertinggi Sepanjang Sejarah, PLN Diapresiasi Komisi VI DPR RI

Cetak Laba Tertinggi Sepanjang Sejarah, PLN Diapresiasi Komisi VI DPR RI

Jumat, 5 April 2024 | 06:59

PT PLN (Persero) berhasil mencetak rekor laba tertinggi sepanjang sejarah, yakni Rp 5,99 triliun pada 2020, menjadi Rp 13,17 triliun pada 2021, dan meningkat kembali menjadi Rp 14,41 triliun pada 2022.

HIBURAN
Sedih Kembali Bekerja Usai Libur Panjang, Simak 5 Cara Mengatasi Post Holiday Blues

Sedih Kembali Bekerja Usai Libur Panjang, Simak 5 Cara Mengatasi Post Holiday Blues

Rabu, 17 April 2024 | 10:25

Setelah menikmati liburan Lebaran yang menyenangkan, banyak pekerja mengalami apa yang disebut sebagai post holiday blues, yakni perasaan sedih dan kehilangan ketika kembali ke rutinitas kerja.

AYO! TANGERANG CERDAS
Pra-PPDB SMP Kota Tangerang 2024/2025 Dibuka, Ini Alur dan Syarat Pendaftarannya 

Pra-PPDB SMP Kota Tangerang 2024/2025 Dibuka, Ini Alur dan Syarat Pendaftarannya 

Rabu, 17 April 2024 | 09:55

Dinas Pendidikan Kota Tangerang kembali membuka Pra Penerimaan Peserta Didik Baru (Pra-PPDB) untuk tahun ajaran 2024/2025.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill