Connect With Us

Bupati Zaki Jenguk Pasien RSUD Balaraja Tangerang

Denny Bagus Irawan | Rabu, 15 Juli 2015 | 17:00

Bupati Zaki saat mengunjungi pasien di RSUD Balaraja, Kabupaten Tangerang. (Dira Derby / Tangerangnews)

 

TANGERANG-Aksi simpatik ditunjukan Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar yang menjenguk pasien di RSUD Balaraja, Kabupaten Tangerang pada Rabu (15/7/2015). Dalam kunjungannya, Bupati sempat mendoakan pasien yang tengah dirawat agar segera sembuh. Tak lupa, Bupati juga memberikan santunan terhadap 114 pasien tersebut.

Dia mengatakan, agar para pasien bersabar, salah satunya kepada seorang pasien bernama Yunus. “Banyak berdoa, bersabar  dan ikuti semua anjuran dokter agar cepat dalam proses penyembuhan," ujar Zaki.

Sedangkan Yunus  mengaku sangat bahagia dengan kunjungan Bupati ke rumah sakit tersebut. "Saya benar-benar enggak nyangka, saya sangat terkejut. Ini bukti dia perduli  terhadap kami. Saya bahagia pastinya,” tuturnya yang juga mendapat bingkisan dari Bupati.

Direktur RSUD Balaraja  Desiriana Dinardianti menuturkan bahwa kunjungan Zaki sebagai bentuk perhatian pemerintah daerah kepada masyarakat.

"Tentunya ini dapat memberikan motivasi kepada seluruh pasien," ucapnya.

AYO! TANGERANG CERDAS
Ini Jadwal dan Mata Pelajaran yang Diujikan Pada TKA SD dan SMP 2026

Ini Jadwal dan Mata Pelajaran yang Diujikan Pada TKA SD dan SMP 2026

Senin, 5 Januari 2026 | 11:12

Tes Kemampuan Akademik atau TKA kembali akan dilaksanakan pada 2026 untuk jenjang SD dan SMP. Pelaksanaan asesmen ini dijadwalkan berlangsung pada April 2026 dan dapat diikuti peserta didik dari jalur pendidikan formal, nonformal, maupun informal.

SPORT
Carlos Pena Panggil Eks Pemain Persija Perkuat Lini Tengah Persita Tangerang

Carlos Pena Panggil Eks Pemain Persija Perkuat Lini Tengah Persita Tangerang

Rabu, 7 Januari 2026 | 12:41

Persita Tangerang resmi menambah amunisi baru pada bursa transfer paruh kedua BRI Super League 2025/2026 dengan mendatangkan gelandang asal Spanyol, Ramon Bueno.

NASIONAL
BGN Akui MBG Bikin Stok Susu UHT di Minimarket Menipis

BGN Akui MBG Bikin Stok Susu UHT di Minimarket Menipis

Kamis, 8 Januari 2026 | 13:05

Ketersediaan susu UHT di sejumlah minimarket dilaporkan menipis dalam beberapa hari terakhir. Di beberapa lokasi, rak susu tampak kosong, bahkan ada gerai yang membatasi jumlah pembelian untuk jenis susu tertentu.

WISATA
Libur Nataru 2026, Pengunjung Water World Cikupa Membludak Dua Kali Lipat

Libur Nataru 2026, Pengunjung Water World Cikupa Membludak Dua Kali Lipat

Minggu, 4 Januari 2026 | 20:15

Jika menikmati momen libur tahun baru 2026 di Tangerang, tak lengkap rasanya jika tidak berkunjung ke kolam renang Water World.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill