Connect With Us

Fakta Tentang Bencongan Indah Tangerang

Denny Bagus Irawan | Jumat, 7 Agustus 2015 | 17:04

Bencongan Indah, Kepala Dua, Kabupaten Tangerang (Dira Derby / Tangerangnews)

 

TANGERANG-Bagi anda yang masih bertanya-tanya tentang kenapa ada nama kelurahan Bencongan Indah di Tangerang, inilah jawaban Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar.  

Bencongan Indah adalah kelurahan yang berada di Kecamatan Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang, Banten, Indonesia.

Pertanyaannya kenapa namanya Bencongan? Bagi anda yang meyakini dengan arti negatif tunggu dulu. Bencongan yang dimaksud bukan ‘itu’.

Tetapi itu terjadi karena dialek warga sekitar yang terjadi kala itu menyebut jalan yang berbelok atau miring alias mencong.  

“Itu bahasa regional warga sekitar sana begitu, karena di situ ada jalan mencong, jadilah disebutnya bencongan. Dialek orang sana emang gitu, bukan banci atau bukan karena dulunya ada banci nongkrong di sana,” terangnya seraya tertawa, Jumat (7/8).

Diakui Bupati memang banyak yang menyangka Bencongan yang dimaksud banci.

BANTEN
PLN Banten Catat Ada 1.200 Transaksi SPKLU Selama Mudik Lebaran 2024

PLN Banten Catat Ada 1.200 Transaksi SPKLU Selama Mudik Lebaran 2024

Selasa, 23 April 2024 | 11:21

Sebanyak 1.200 transaksi terjadi di Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) selama masa mudik Lebaran 2024, terhitung mulai 3 hingga 19 April 2024.

TOKOH
Mengenal Baden Powell dan Sejarah Dicetuskannya Pramuka

Mengenal Baden Powell dan Sejarah Dicetuskannya Pramuka

Kamis, 22 Februari 2024 | 15:37

Praja Muda Karana atau Pramuka merupakan gerakan kepanduan paling populer yang dicetuskan oleh Baden Powell.

PROPERTI
AMMAIA Ecoforest Hadirkan Hunian Eksklusif Sejuk dan Ramah Lingkungan di Tangerang, Mulai dari Rp1,8 Miliar

AMMAIA Ecoforest Hadirkan Hunian Eksklusif Sejuk dan Ramah Lingkungan di Tangerang, Mulai dari Rp1,8 Miliar

Rabu, 24 April 2024 | 21:36

Astra Land Indonesia (ALI) melalui kerjasama dua developer properti terkemuka Astra Property dan Hongkong Land, menghadirkan kawasan perumahan eksklusif bernama AMMAIA Ecoforest, di kawasan Suvarna Sutera, Cikupa, Kabupaten Tangerang.

BISNIS
Kota Tangerang Buka Pintu Jika Apple Investasi di Indonesia 

Kota Tangerang Buka Pintu Jika Apple Investasi di Indonesia 

Rabu, 24 April 2024 | 09:53

Pemerintah pusat tengah menjalankan rencana strategis bersama salah satu perusahaan teknologi terbesar di dunia, Apple.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill