Connect With Us

Heboh! Toilet Berbayar di Supermal Karawaci Tangerang

Denny Bagus Irawan | Senin, 26 Desember 2016 | 08:00

Tiket ke Toilet Supermal Karawaci berbayar. (@TangerangNews.com 2016 / Raden Bagus Irawan)

 

TANGERANGNEWS.com-Sudah menjadi kebiasaan yang tertanam dalam diri kita, jika toilet di dalam pusat perbelanjaan (mal) itu adalah salah satu fasilitas yang wajib disediakan pengelola gedung. Sehingga toilet pun seharusnya merupakan fasilitas umum yang digratiskan.

Tapi tidak dengan di Supermal Karawaci Tangerang. Mal yang pernah menjadi kebanggan warga Tangerang karena ketika dizamannya hanya ada mal tersebut itu, kini memberlakukan tarif bagi pengunjung mal tersebut jika ingin ke toilet.

Dikutip dari akun Facebook Susi Raseed Susanti, Minggu (25/12/2016), pengunjung tersebut  terlihat kesal karena harus membayar Rp5.000 untuk Toilet Premium.

ok

 

Susi menggungah foto bukti pembayaran toilet tersebut ke Facebooknya. Seraya menulis ‘ Jiah d mall ada ja kata byar masuk toilet hadehh’.

Belum diketahui, sejak kapan aturan bayar tersebut diberlakukan. Namun, dalam karcis atau tiket yang diunggah di laman facebook tersebut terlihat ada nomor tiket, tarif, nama mal dan aturan untuk satu kali masuk ke toilet. Ageng Hanif salah seorang pembaca TangerangNews.com mengkomentari postingan berita ini. Dia mengatakan, hal itu sudah diberlakukan sejak lama.

sejak lama

Tiket berwarna biru ke ungu-unguan tersebut pun telah membuat heboh jagat dunia maya. Hingga saat ini belum ada dari pihak pengelola gedung pusat perbelanjaan tersebut yang mau dikonfirmasi mengenai hal tersebut. (RAZ)

 

TEKNO
Agar Tidak Menyesal, Ini Kelebihan dan Kekurangan Redmi 15C

Agar Tidak Menyesal, Ini Kelebihan dan Kekurangan Redmi 15C

Rabu, 5 November 2025 | 17:36

Redmi kembali menarik perhatian pasar smartphone melalui peluncuran Redmi 15C. Ponsel ini diklaim menghadirkan keseimbangan antara harga terjangkau dan spesifikasi mumpuni untuk kebutuhan harian.

KAB. TANGERANG
Dipecat Gegara Bolos Berbulan-bulan, 2 ASN Kabupaten Tangerang Masih Terima Gaji

Dipecat Gegara Bolos Berbulan-bulan, 2 ASN Kabupaten Tangerang Masih Terima Gaji

Sabtu, 8 November 2025 | 21:40

Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPKSDM) Kabupaten Tangerang menyampaikan bahwa dua aparatur sipil negara (ASN) yang tengah menjalani proses pemberhentian masih tetap menerima gaji sampai keputusan resmi pemecatan dikeluarkan.

PROPERTI
Paramount Land Buka Penjualan Terbatas Dua Studio Loft Unggulan di Gading Serpong, Segini Harganya

Paramount Land Buka Penjualan Terbatas Dua Studio Loft Unggulan di Gading Serpong, Segini Harganya

Jumat, 7 November 2025 | 13:56

Paramount Land kembali menawarkan penjualan terbatas untuk dua produk komersial andalannya di kawasan Paramount Gading Serpong.

BANTEN
Kocak, Santri di Banten Terjebak 2 Jam di Atas Pohon Kelapa Gegara Hujan

Kocak, Santri di Banten Terjebak 2 Jam di Atas Pohon Kelapa Gegara Hujan

Sabtu, 8 November 2025 | 20:13

Seorang santri berinisial FH, 18, sempat membuat panik warga Kelurahan Pagadungan, Kecamatan Karangtanjung, Kabupaten Pandeglang, setelah dirinya terjebak di atas pohon kelapa setinggi sekitar 20 meter.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill