Connect With Us

Kecamatan Legok Gelar Serah Terima Camat

Muhamad Heru | Rabu, 12 Februari 2020 | 20:53

Suasana kegiatan sertijab dan lepas sambut Camat Legok, Rabu, (12/2/2020). (@TangerangNews / Muhamad Heru)

TANGERANGNEWS.com-Kecamatan Legok menghelat acara serah terima jabatan (sertijab) dan lepas sambut Camat Legok. Kegiatan tersebut berlangsung di halaman kecamatan setempat, Rabu (12/2/2019).

Jabatan Camat Legok itu diserahterimakan dari Pelaksana Tugas (Plt) Camat Tisna Hambali Rudani kepada Bambang Misbahudin.

Camat Legok Bambang Misbahudin mengatakan bersyukur atas kesempatan yang diberikan oleh Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar tersebut.

	Suasana kegiatan sertijab dan lepas sambut Camat Legok, Rabu, (12/2/2020).

"Karena saya sebagai ASN harus siap ditempatkan dimanapun, selama itu di wilayah Kabupate Tangerang," katanya.

Ia bertekad meningkatkan pembangunan di wilayah Legok untuk mewujdukan visi misi Kabupaten Tangerang yaitu Mewujudkan Masyarakat Kabupaten Tangerang yang Religius, Cerdas, Sehat dan Sejahtera.

"Itu (program) semua akan terjadi apabila dilakukan dengan bersama-sama," ungkapnya.

Ia pun mengingatkan kepada kepala desa yang ada di wilayah Legok untuk dapat menggunakan Dana Desa sesuai peraturan pemerintah pusat, agar sesuai dengan yang diinginkan pemerintah yakni maju desanya bahagia warganya.

"Bagi kepala desa gunakanlah anggaran tersebut untuk kepentingan bersama di desa. Mari kita bersama-sama membangun wilayah ini dengan baik dan saling koordinasi," pungkasnya. (RMI/RAC)

BANTEN
Pengamat Nilai Pemprov Banten Harus Aktif Turun Tangan Tangani Pengelolaan Sampah di Tangsel

Pengamat Nilai Pemprov Banten Harus Aktif Turun Tangan Tangani Pengelolaan Sampah di Tangsel

Selasa, 6 Januari 2026 | 14:56

Pengamat Kebijakan Publik dan Politik dari Kajian Politik Nasional (KPN) Adib Miftahul menilai Pemerintah Provinsi (Pemprov) Banten perlu mengambil peran lebih aktif sebagai perpanjangan tangan pemerintah pusat terkait kondisi pengelolaan sampah

OPINI
Ribuan Botol Miras Dimusnahkan, Akar Masalah Dibiarkan

Ribuan Botol Miras Dimusnahkan, Akar Masalah Dibiarkan

Senin, 5 Januari 2026 | 19:48

Namun, pertanyaan mendasarnya adalah: apakah memusnahkan ribuan botol miras cukup untuk menyelesaikan persoalan? Ataukah langkah ini justru berisiko menjadi rutinitas seremonial tahunan tanpa menyentuh akar masalah?

BANDARA
Pengendara Menuju Bandara Soetta Siap-Siap! Tarif Tol Sedyatmo Naik Mulai 5 Januari

Pengendara Menuju Bandara Soetta Siap-Siap! Tarif Tol Sedyatmo Naik Mulai 5 Januari

Minggu, 4 Januari 2026 | 18:01

Bagi pengendara yang menuju Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Soetta) melewati ruas Jalan Tol Prof. DR. IR. Soedijatmo (Sedyatmo), harap perhatikan saldo kartu elektronik Anda.

KOTA TANGERANG
Perumda Tirta Benteng Tambah 30 Ribu Sambungan Air di Zona II Kota Tangerang

Perumda Tirta Benteng Tambah 30 Ribu Sambungan Air di Zona II Kota Tangerang

Selasa, 6 Januari 2026 | 18:52

Pemerintah Kota Tangerang (Pemkot) melalui Perusahaan Umum Daerah Tirta Benteng (Perumda TB) kembali memperluas layanan air bersih dengan menambah 30.026 sambungan langganan baru di wilayah Zona II.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill