Connect With Us

10 Warga Kabupaten Tangerang Positif COVID-19 , 1 Sembuh

Mohamad Romli | Minggu, 22 Maret 2020 | 19:54

Ilustrasi Virus Corona (Covid-19). (Istimewa / Istimewa)

TANGERANGNEWS.com-Jumlah warga Kabupaten Tangerang yang terkonfirmasi positif terjangkit virus Corona (COVID-19) bertambah.

Berdasarkan data yang dipublikasikan di situs info corona Pemerintah Provinsi Banten, https://infocorona.bantenprov.go.id/covid-19, sampai dengan 22 Maret 2020 pukul 18.00 WIB, 10 orang warga Kabupaten Tangerang terkonfirmasi positif COVID-19. Selain itu, terdapat satu pasien terkonfirmasi sembuh.

Sementara, Pasien Dalam Pengawasan (PDP) melonjak hampir dua kali lipat, dari 17 orang pada publikasi sehari sebelumnya, menjadi 30 orang pada hari ini, dengan masih 3 orang dinyatakan sembuh. 

Sementara status Orang Dalam Pemantauan (ODP) masih tetap, yaitu  133 orang dalam pemantuan dengan 19 orang terkonfirmasi sembuh.

Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Tangerang, Desriana, ketika dikonfirmasi belum bisa memberikan keterangan.

“Saya belum dapat laporan terakhir, masih direkap mas,” singkatnya. (RMI/RAC)

HIBURAN
Catat Tanggalnya, Ini Deretan Long Weekend 2026 yang Bisa Dimanfaatkan untuk Liburan

Catat Tanggalnya, Ini Deretan Long Weekend 2026 yang Bisa Dimanfaatkan untuk Liburan

Senin, 5 Januari 2026 | 11:28

Merencanakan liburan sejak awal tahun menjadi strategi yang banyak dipilih masyarakat agar waktu istirahat bisa dimaksimalkan tanpa harus mengambil cuti terlalu banyak.

TEKNO
Abadikan Liburan Bak Fotografer Profesional, vivo V60 Series Hadirkan Teknologi Kamera ZEISS dan AI

Abadikan Liburan Bak Fotografer Profesional, vivo V60 Series Hadirkan Teknologi Kamera ZEISS dan AI

Jumat, 26 Desember 2025 | 17:59

vivo Indonesia resmi menghadirkan vivo V60 Series, sebuah generasi baru smartphone yang dirancang khusus sebagai "holiday kit" terbaik, untuk mengabadikan momen liburan dengan lebih jernih, kreatif, dan bermakna.

BANDARA
Pengendara Menuju Bandara Soetta Siap-Siap! Tarif Tol Sedyatmo Naik Mulai 5 Januari

Pengendara Menuju Bandara Soetta Siap-Siap! Tarif Tol Sedyatmo Naik Mulai 5 Januari

Minggu, 4 Januari 2026 | 18:01

Bagi pengendara yang menuju Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Soetta) melewati ruas Jalan Tol Prof. DR. IR. Soedijatmo (Sedyatmo), harap perhatikan saldo kartu elektronik Anda.

PROPERTI
Ramaikan Libur Akhir Tahun, Paramount Gading Serpong Dihias Ornamen Natal

Ramaikan Libur Akhir Tahun, Paramount Gading Serpong Dihias Ornamen Natal

Selasa, 23 Desember 2025 | 10:50

Dalam rangka ikut meramaikan liburan akhir tahun, Paramount Gading Serpong menghadirkan berbagai ornamen tematik dan instalasi dekoratif khas Natal yang tersebar di kawasan hunian serta area komersial,

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill