Connect With Us

Camat Pasar Kemis Positif COVID-19, Begini Kondisinya

Rangga Agung Zuliansyah | Selasa, 22 September 2020 | 16:33

Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2T) pada Dinkes Kabupaten Tangerang Hendra Tarmizi. (@TangerangNews / Maya Sahurina)

TANGERANGNEWS.com-Camat Pasar Kemis Kabupaten Tangerang Chaidir terkonfirmasi positif COVID-19. Dia langsung menjalani perawatan di RSUD Tangerang.

"Yang bersangkutan langsung dirawat karena kondisinya mengalami batuk dan flu," ujar Jubir Satuan Tugas Penganganan Covid-19 Hendra Tarmidzi, Selasa (22/9/2020).

Sebelumnya Chaidir dilakukan rapid tes dan hasilnya reaktif. Namun setelah dilakukan test swab hasilnya positif.

Setelah ditelusuri, tenyata dia tertular dari istrinya saat merawat saudaranya yang sakit di rumahnya.

"Untuk mencegah penularan, Pelayanan kantor Kecamatan Pasar Kemis ditutup sementara selama tiga hari. Lalu akan dilakukan penyemprotan disinsfektan," ujar Hendra yang juga Kabid Pencegahan Penyakit Menular pada Dinas Kesehatan Kabupaten Tangerang ini. (RAZ/RAC)

BANDARA
Pulihkan Laut Terdampak Tsunami Banten, Bandara Soetta Dorong Konservasi Terumbu Karang di Tanjung Lesung

Pulihkan Laut Terdampak Tsunami Banten, Bandara Soetta Dorong Konservasi Terumbu Karang di Tanjung Lesung

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:08

PT Angkasa Pura Indonesia melalui Kantor Cabang Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Soetta) memperkuat komitmen pelestarian ekosistem maritim, dengan memperluas program konservasi terumbu karang di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Tanjung Lesung

AYO! TANGERANG CERDAS
Pendaftaran TKA SD dan SMP 2026 Dibuka 19 Januari, Ini Jadwal Lengkapnya

Pendaftaran TKA SD dan SMP 2026 Dibuka 19 Januari, Ini Jadwal Lengkapnya

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:36

Pendaftaran Tes Kemampuan Akademik (TKA) untuk jenjang SD dan SMP dijadwalkan mulai dibuka pada Senin 19 Januari 2026.

TOKOH
Innalillahi, Epy Kusnandar ”Kang Mus” Meninggal Dunia

Innalillahi, Epy Kusnandar ”Kang Mus” Meninggal Dunia

Rabu, 3 Desember 2025 | 18:21

Kabar duka datang dari dunia hiburan Tanah Air. Aktor senior Epy Kusnandar meninggal dunia pada Rabu, 3 Desember 2025.Informasi tersebut pertama kali dibagikan melalui unggahan akun Instagram istrinya, Karina Ranau.

BANTEN
Andra Soni Tanggapi Video Perbandingan Jalan Perbatasan di Lebak Masih Tanah dengan Bogor Beraspal

Andra Soni Tanggapi Video Perbandingan Jalan Perbatasan di Lebak Masih Tanah dengan Bogor Beraspal

Rabu, 14 Januari 2026 | 21:24

Sebuah video yang memperlihatkan kontras kondisi jalan di perbatasan Provinsi Banten dan Jawa Barat menjadi sorotan warganet.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill