Connect With Us

Bikin Macet, Warga Keluhkan Genangan Air di Depan Polsek Tigaraksa

Tim TangerangNews.com | Jumat, 28 Januari 2022 | 20:33

Suasana lalu lintas di depan Polsek Tigaraksa Kabupaten Tangerang. (@TangerangNews / Rizki Fahmi)

TANGERANGNEWS.com-Air hujan yang menggenang di depan Polsek Tigaraksa Kabupaten Tangerang kerap mengakibatkan kemacetan. Hal ini pun dikeluhkan pengguna jalan.

Terjadinya genangan setinggi mata kaki orang dewasa ini disebabkan saluran air hujan ke selokan yang bermasalah.  "Selokannya saja mampet," ujar warga yang tidak mau disebutkan namanya, Jumat 28 Januari 2022.

Warga pun mengeluhkan genangan yang kerap muncul setiap kali hujan deras turun jalan tersebut. Genangan itu juga menganggu aktivitas sehari-hari.  "Banjirnya pernah juga sampe sebetis," jelasnya.

Sementara pihak pemerintah daerah setempat yang pernah berjanji menanggulangi masalah genangan itu, sampai saat ini tidak pernah terlaksana.

KAB. TANGERANG
Dinkes Kabupaten Tangerang Tegur 15 SPPG Akibat Langgar Standar Gizi

Dinkes Kabupaten Tangerang Tegur 15 SPPG Akibat Langgar Standar Gizi

Selasa, 4 November 2025 | 22:27

Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Tangerang menegur sebanyak 15 Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) yang dinilai belum memenuhi standar kelayakan dalam proses pengolahan makanan, pada program Makan Bergizi Gratis (MBG).

BANDARA
Mulai 1 November Bandara Soetta Sediakan Jalur Jemput Premium di Terminal 2

Mulai 1 November Bandara Soetta Sediakan Jalur Jemput Premium di Terminal 2

Kamis, 30 Oktober 2025 | 16:57

Kabar gembira bagi pengguna jasa Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Soetta), Kota Tangerang yang menginginkan layanan penjemputan lebih cepat dan nyaman.

HIBURAN
JNE Jadi Mitra Logistik Resmi Indonesia International Pet Expo 2025 di ICE BSD Tangerang

JNE Jadi Mitra Logistik Resmi Indonesia International Pet Expo 2025 di ICE BSD Tangerang

Senin, 3 November 2025 | 19:13

Pameran hewan peliharaan terbesar di Indonesia, Indonesia International Pet Expo (IIPE) 2025, kembali menggandeng JNE sebagai Official Logistics Partner untuk ketiga kalinya.

OPINI
Birokrasi Lumpuh di Era VUCA Akibat Ajal Meritokrasi dan Kronisme Lokal

Birokrasi Lumpuh di Era VUCA Akibat Ajal Meritokrasi dan Kronisme Lokal

Jumat, 31 Oktober 2025 | 12:05

Sistem birokrasi Indonesia pasca-reformasi dibangun di atas optimisme tinggi terhadap meritokrasi. Konsep ini, yang secara ilmiah berarti sistem yang menempatkan seseorang berdasarkan kemampuan, keahlian, dan kinerja (merit), tertuang dalam UU ASN

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill