Connect With Us

Hujan Sebentar, Kawasan Industri Cikupa Mas Tangerang Terendam Banjir

Nur Fitriani | Kamis, 1 Desember 2022 | 20:46

Sejumlah pengendara motor mendorong kendaraannya melintasi banjir di Kawasan Industri Cikupa Mas, Desa Talagasari, Kecamatan Cikupa, Kamis 1 Desember 2022, sore. (@TangerangNews / Rangga Agung Zuliansyah)

TANGERANGNEWS.com-Hujan yang mengguyur wilayah Kabupaten Tangerang dan sekitarnya menyebabkan banjir di Kawasan Industri Cikupa Mas, Desa Talagasari, Kecamatan Cikupa, Kamis 1 Desember 2022, sore.

Menurut informasi, hujan deras turun di kawasan tersebut pada pukul 17.00 WIB. Meski hanya berlangsung sekitar 15 menit, banjir langsung merendam akses jalan menuju kawasan industri.

Banjir setinggi lutut orang dewasa ini, membuat para pengendara motor yang melintas berhenti sejenak. Bahkan tidak sedikit pengendara yang terpaksa berjalan sambil mendorong motornya, karena tidak bisa menerjang banjir.

Tak hanya itu, banjir juga menyebabkan kemacetan lantaran kendaraan besar seperti truk dan bus harus melaju perlahan.

WISATA
Habiskan Rp2,3 Miliar, Apa Saja Isi Tugu Titik Nol Tangerang?

Habiskan Rp2,3 Miliar, Apa Saja Isi Tugu Titik Nol Tangerang?

Selasa, 20 Januari 2026 | 19:51

Tugu titik nol Kabupaten Tangerang yang sempat menjadi kontroversi lantaran memakan anggaran sebesar Rp2,3 miliar kini sudah mulai beroperasi dan dipergunakan sebagai taman literasi digital untuk masyarakat.

TEKNO
Saldo Tiba-tiba Habis? Kenali Penipuan Modus Wallet Drainer dan Cara Pencegahannya

Saldo Tiba-tiba Habis? Kenali Penipuan Modus Wallet Drainer dan Cara Pencegahannya

Selasa, 20 Januari 2026 | 16:13

Kasus saldo kripto yang mendadak terkuras tanpa disadari semakin sering terjadi. Salah satu penyebab yang kini banyak digunakan penipu adalah wallet drainer, alat berbahaya yang mampu menguras aset kripto hanya lewat satu persetujuan transaksi.

TOKOH
Innalillahi, Epy Kusnandar ”Kang Mus” Meninggal Dunia

Innalillahi, Epy Kusnandar ”Kang Mus” Meninggal Dunia

Rabu, 3 Desember 2025 | 18:21

Kabar duka datang dari dunia hiburan Tanah Air. Aktor senior Epy Kusnandar meninggal dunia pada Rabu, 3 Desember 2025.Informasi tersebut pertama kali dibagikan melalui unggahan akun Instagram istrinya, Karina Ranau.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill