Ratusan Guru SD Se-Kota Tangerang Presentasikan Karya Ilmiah
Selasa, 28 Februari 2017 | 19:00
TANGERANGNews.com-Ratusan guru Sekolah Dasar (SD) Negeri se Kota Tangerang mempresentasikan laporan karya ilmiah terkait Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Presentasi yang dilakukan para guru yang tergabung dalam Forum Kelompok Kerja Guru (FKKG) Cendik Kota

