Connect With Us

Mayat Wanita Tanpa Identitas Mengambang di Kali Angke Tangerang

Achmad Irfan Fauzi | Minggu, 17 Oktober 2021 | 17:06

Sesosok mayat wanita tanpa identitas ditemukan di pinggir Kali Angke, Kompleks Pinang Griya, Kecamatan Pinang, Kota Tangerang, Minggu 17 Oktober 2021 siang. (@TangerangNews / Achmad Irfan Fauzi )

TANGERANGNEWS.com-Sesosok mayat wanita tanpa identitas ditemukan di pinggir Kali Angke, Kompleks Pinang Griya, Kecamatan Pinang, Kota Tangerang, Minggu 17 Oktober 2021 siang.

Kapolsek Pinang Iptu Tapril membenarkan adanya penemuan mayat tanpa identitas tersebut. Saat ditemukan, korban mengenakan daster dengan kondisi mengambang di pinggir kali.

"Iya, benar," ujarnya singkat saat dikonfirmasi.

Menurutnya, kini mayat tersebut telah evakuasi ke RSUD Kabupaten Tangerang. "Sudah dievakuasi," katanya.

Namun hingga berita ini diturunkan, belum diketahui penyebab wanita tersebut meninggal. Sehingga belum bisa disimpulkan apakah korban pembunuhan atau bukan.

TEKNO
Digunakan Untuk Konten Tak Senonoh, Komdigi Blokir Sementara Grok AI

Digunakan Untuk Konten Tak Senonoh, Komdigi Blokir Sementara Grok AI

Senin, 12 Januari 2026 | 11:20

Kementerian Komunikasi dan Digital (Kemkomdigi) resmi memutus sementara akses aplikasi chatbot berbasis kecerdasan artifisial (AI) Grok.

TANGSEL
Bukan Buang Sampah, Benyamin Tegaskan Kerja Sama dengan Pihak Ketiga Fokus Pengolahan

Bukan Buang Sampah, Benyamin Tegaskan Kerja Sama dengan Pihak Ketiga Fokus Pengolahan

Senin, 12 Januari 2026 | 21:37

Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Benyamin Davnie menegaskan bahwa rencana kerja sama soal sampah dengan pihak ketiga bukan pembuangan, melainkan skema pengolahan sampah modern yang berfokus pada pengurangan residu.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill