Connect With Us

Kontainer Terbalik di Benda Tangerang, Lalu Lintas Macet Parah

Rangga Agung Zuliansyah | Kamis, 24 Februari 2022 | 10:39

Satu unit truk kontainer terguling di Jalan Raya Kompeni, Kecamatan Benda, Kota Tangerang, Kamis 24 Februari 2022, pagi. (@TangerangNews / Rangga A Zuliansyah)

TANGERANGNEWS.com-Satu unit truk kontainer terguling di Jalan Raya Kompeni, Kecamatan Benda, Kota Tangerang, Kamis 24 Februari 2022, pagi. Kecelakaan tersebut membuat arus lalu lintas terhenti hingga macet parah.

Berdasarkan informasi peristiwa itu terjadi pukul 07.00 WIB. Posisi kontainer terguling di sisi jalan hingga menutup satu jalur.

 

Hal itu diperparah dengan truk tanah yang mencoba melewati kontainer namun tidak muat. Akhirnya truk itu pun terhenti dan ikut menutupi jalan.

Dilaporkan TMC Polda Metro Jaya melalui akun twitternya, imbas kecelakaan tersebut, arus lalu lintas padat merayap di ruas Tol Pluit arah Bandara Soekarno Hatta. Untuk pengguna disarankan jalan agar mencari jalur alternatif.

KAB. TANGERANG
Baru 2 Bulan Menikah, Komedian Boiyen Gugat Cerai Suaminya ke PA Tigaraksa

Baru 2 Bulan Menikah, Komedian Boiyen Gugat Cerai Suaminya ke PA Tigaraksa

Kamis, 29 Januari 2026 | 20:38

Artis dan juga komedian wanita Yenni Rahmawati atau yang kerap disapa Boiyen menggugat cerai suaminya Rully Anggi Akbar di Pengadilan Agama (PA) Tigaraksa, Kabupaten Tangerang.

TANGSEL
Mediasi Gagal, Orang Tua Murid Keukeuh Lanjutkan Proses Hukum Guru di Tangsel

Mediasi Gagal, Orang Tua Murid Keukeuh Lanjutkan Proses Hukum Guru di Tangsel

Kamis, 29 Januari 2026 | 15:39

Upaya mediasi yang dilakukan Polres Tangerang Selatan (Tangsel) dalam kasus dugaan ucapan tidak menyenangkan oleh seorang guru SD berakhir gagal.

BISNIS
Dekati Kawasan Hunian, COURTS Buka Gerai One-Stop Shopping di Bintaro Xchange

Dekati Kawasan Hunian, COURTS Buka Gerai One-Stop Shopping di Bintaro Xchange

Sabtu, 24 Januari 2026 | 23:40

Warga urban Jakarta dan sekitarnya tidak lagi harus menembus macet menuju pusat kota, untuk belanja kebutuhan perlengkapan rumah tangga.

TEKNO
Bareskrim Bongkar Sindikat SMS Blast E-Tilang Palsu, Kejar Pelaku Sampai Banten

Bareskrim Bongkar Sindikat SMS Blast E-Tilang Palsu, Kejar Pelaku Sampai Banten

Kamis, 29 Januari 2026 | 22:00

Direktorat Tindak Pidana Siber (Dittipidsiber) Bareskrim Polri membongkar sindikat penipuan siber berskala besar yang mencatut institusi Kejaksaan Agung.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill