Connect With Us

Pembobol Brangkas Pemkot Tangerang Sempat Merokok

| Selasa, 6 Maret 2012 | 16:47

Bagian Pemeritahan Kota Tangerang. (tangerangnews / dira)


TANGERANG
-Pelaku pencuri yang mengondol uang stimulan untuk pengurus RT dan RW di Kota Tangerang diduga sempat merokok dan buang air kecil.

"Pelaku diduga sempat merokok, karena ada dua puntung rokok. Bahkan dia sempat membuang air kecil di tempat sampah pada ruangan Bagian Pemerintahan. Bahkan makanan biscuit juga sempat dimakan," kata Kepala Bagian Humas dan Protokoler Kota Tangerang Amal Hermawan. 

Menurut Amal, berdasarkan rekamanan CCTV dua orang pria itu terlihat santai. "Mereka masuk ke gedung terlihat santai. Bahkan dari jam 11.00 WIB, pelaku baru pulang jam 02.00 WIB. Mereka juga sempat membuka hampir semua amplop, seakan memastikan," terangnya. 

Seperti diketahui sebelumnya, uang stimulan Rp200 juta yang akan dibagikan kepada seluruh pengurus RT dan RW se-Kota Tangerang secara bertahap bakal dibagikan hari ini. Namun, sebelum dibagikan sudah raib. "Kita menunda pembagian untuk di dua kecamatan dulu. Karena anggaran Rp200 juta itu untuk RT dan RW di dua kecamatan," tutup. (DRA)
 
BISNIS
Kota Tangerang Buka Pintu Jika Apple Investasi di Indonesia 

Kota Tangerang Buka Pintu Jika Apple Investasi di Indonesia 

Rabu, 24 April 2024 | 09:53

Pemerintah pusat tengah menjalankan rencana strategis bersama salah satu perusahaan teknologi terbesar di dunia, Apple.

OPINI
Gurita Korupsi, Praktik Culas Pertambangan “Si Emas Putih”

Gurita Korupsi, Praktik Culas Pertambangan “Si Emas Putih”

Senin, 15 April 2024 | 12:24

Jagat dunia maya tengah dihebohkan oleh kasus korupsi super besar yang terjadi baru-baru ini, yakni korupsi yang melibatkan suami dari aktris Sandra Dewi, Harvey Moeis, serta Helena Lim sosok yang terkenal sebagai crazy rich Pantai Indah Kapuk (PIK).

HIBURAN
Diduga Narkoba, Chandrika Chika 'Papi Chulo' Ditangkap Polisi 

Diduga Narkoba, Chandrika Chika 'Papi Chulo' Ditangkap Polisi 

Rabu, 24 April 2024 | 07:56

Selebgram dan Tiktoker cantik yang sempat viral lewat joget Papi Chulo, Chandrika Chika diamankan polisi usai diduga terlibat penyalahgunaan narkoba.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill