Connect With Us
Tanggal
  • 1301

    Senin, 11 Juli 2016 | 15:16

    Bromo Meletus, Penerbangan dari Soekarno-Hatta Dialihkan

    Penutupan bandara di Malang berdasarkan Notam (Notice to Airmen) yang dikeluarkan Kementerian Perhubungan dan diteruskan kepada Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB).

  • 1302

    Minggu, 10 Juli 2016 | 17:00

    Sistem IT Terminal T3 Ultimate Bandara Soekarno-Hatta Capai 90 Persen

    TANGERANGNews.com-Sistem teknologi berbasis IT, di Terminal 3 Ultimate dipastikan telah mencapai 90 persen selesai. Ada pun 10 persen yang belum selesai dikerjakan menurut Vice President Electronical & Mechanical Engineering PT Angkasa Pura II, M Putra Pa

  • 1303

    Minggu, 10 Juli 2016 | 16:00

    Libur Lebaran Penumpang di Bandara Soekarno-Hatta Naik 7 Persen

    TANGERANGNews.com-PT Angkasa Pura II, sebagai pengelola Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten menyatakan, selama libur lebaran tahun ini jumlah penumpang mengalami peningkatan mencapai 7 persen. Hal itu dikatakan Senior General Manager

  • 1304

    Sabtu, 9 Juli 2016 | 18:00

    Angkasa Pura 2 Prediksi Puncak Arus Mudik di Soekarno-Hatta Terjadi Dua Kali

    “Hari ini dan kemarin memang sudah meningkat 9 persen, tetapi belum mencapai puncak, kita memprediksi puncak arus balik akan terjadi besok dan tanggal 16-17 Juli, jadi dua kali karena ada libur lebaran dan libur sekolah,” ujar Djoko, Sabtu (9/7/2016).

  • 1305

    Sabtu, 9 Juli 2016 | 17:00

    Bawa Sabu 2,08 Kg, 2 Penumpang Batik Air Ditangkap di Soekarno-Hatta

    TANGERANGNews.com-Petugas Aviation Security (Avsec) Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang berhasil mengamankan dua orang penumpang maskapai Batik Air yang kedapatan membawa sabu dengan total seberat 2,08 Kilogram, Sabtu (9/7/2016).

  • 1306

    Sabtu, 9 Juli 2016 | 13:00

    Penumpang ke Bandara Soekarno-Hatta Meningkat

    TANGERANGNews.com-Penumpang yang datang ke Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang tercatat oleh pengelolanya PT Angkasa Pura II pada libur lebaran tahun 2016 ini jumlah penumpang dimulai sejak Hari Raya Idul Fitri, Rabu (6/7/2016) hingga Jumat

  • 1307

    Jumat, 8 Juli 2016 | 17:00

    Pemeriksaan Penumpang dari Singapura & Malaysia Akan Diperketat

    TANGERANGNews.com-PT Angkasa Pura II, sebagai pengelola Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang akan memperketat pengawasan terhadap penumpang dari Singapura dan Malaysia karena berdasarkan hasil pendataan yang dilakukan sering terjadi penyelundupan ke Indones

  • 1308

    Selasa, 5 Juli 2016 | 11:00

    Marak Teror Bom, Petugas Keamanan di Bandara Soekarno-Hatta Perbanyak Patroli

    TANGERANGNews.com-Petugas keamanan di Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang terlihat lebih banyak melakukan patrol setelah teror bom bunuh diri di Mapolresta Solo, Selasa (5/7/2016) pagi.

  • 1309

    Senin, 4 Juli 2016 | 12:00

    Garuda Indonesia Ranking Pertama Delay di Bandara Soekarno-Hatta

    TANGERANGNews.com- Sejumlah maskapai tercatat mengalami keterlambatan jadwal penerbangan atau delayed di Bandara Soekarno-Hatta sejak H-5 hingga H-2 Lebaran. Maskapai yang menoreh angka delayed paling banyak adalah Garuda Indonesia, disusul dengan Sriwija

  • 1310

    Sabtu, 2 Juli 2016 | 18:00

    Menhub Mudik Tahun Ini Didominasi via Udara

    TANGERANGNews.com-Libur mudik Lebaran tahun 2016 ini secara keseluruhan didominasi via transportasi melalui udara. Hal itu diungkap Menteri Perhubungan (Menhub) Ignasius Jonan saat mendatangi Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Soetta), Tangerang.

  • 1311

    Sabtu, 2 Juli 2016 | 17:10

    Dapat Info Kecelakaan Mudik Naik, Menteri Jonan Minta Polantas Tegas

    TANGERANGNews.com-Angka kecelakaan lalulintas Mudik Lebaran pada 2016 ini dibandingkan dengan tahun lalu berdasarkan Korlantas Mabes Polri mengalami peningkatan tajam mencapai 148 persen. Sejak kemarin hingga hari ini, tercatat 124 kecelakan.

  • 1312

    Sabtu, 2 Juli 2016 | 14:00

    Usai Kunjungi Mekkah, Menag Pastikan Permasalahan Haji Tak Terulang

    TANGERANGNews.com-Kunjungan Menteri Agama Lukman Hakim ke Mekkah dan Madinah untuk memastikan penyelenggaraan Haji tahun 2016 ini telah selesai. Dia menyebut, telah bertemu sejumlah pejabat di Arab Saudi guna memastikan segela sesuatunya berjalan tanpa me

  • 1313

    Jumat, 1 Juli 2016 | 15:12

    PT Angkasa Pura II Bangun Tower di Terminal 3 Ultimate

    TANGERANGNews.com-PT Angkasa Pura II mulai membangun tower Apron Movement Control (AMC) di Terminal 3 Ultimate Bandara Soekarno-Hatta. Hal itu dikemukakan Dirctor Finance PT Angkasa Pura II, Andra Y Agussalam pada Jumat (1/7). Dia mengatakan, pihaknya

  • 1314

    Jumat, 1 Juli 2016 | 15:00

    250 Warga Sekitar Bandara Soekarno-Hatta Ikut Mudik Gratis

    Director of Finance PT Angkasa Pura II Andra Y Agussalam mengatakan, pada program mudik gratis kali ini, pihaknya memberangkatkan ke 250 karyawan itu dengan tiga bus tujuan Yogyakarta dan dua bus tujuan Solo.

  • 1315

    Jumat, 1 Juli 2016 | 14:00

    Garuda Sudah Trial 3 Rute Penerbangan ke Jawa melalui T3 Ultimate

    TANGERANGNews.com-Terminal 3 Ultimate di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten sepertinya benar-benar tidak dapat beroperasi untuk Lebaran tahun ini.

  • 1316

    Kamis, 30 Juni 2016 | 16:00

    Bea Cukai Bongkar Peredaran Sabu dalam Spidol, Pipa Mesin, sampai kemasan Mi Instan

    TANGERANGNews.com-Petugas Kantor Bea dan Cukai Bandara Soekarno-Hatta bersama Polresta Bandara Soekarno-Hatta mengungkap peredaran sabu jaringan Tiongkok yang berawal dari temuan spidol mencurigakan. Puluhan spidol itu dikemas dan dikirim dari Tiongkok

  • 1317

    Kamis, 30 Juni 2016 | 12:00

    Ungkap Penyelundupan, Bea Cukai Bandara Soekarno-Hatta Pasang Ion Scanner

    TANGERANGNews.com-Petugas Bea dan Cukai Bandara Internasional Soekarno-Hatta menggunakan alat baru dalam mengungkap serbuan narkotika ke Indonesia. Alat tersebut adalah Ion scanner, bentuknya kecil dan terpenting dapat mencium orang maupun barang yang

  • 1318

    Rabu, 29 Juni 2016 | 17:19

    Bandara Turki Dibom, Soekarno-Hatta Tambah Penjinak Bom 

    Hal itu dilakukan menyusul adanya serangan teror pada Selasa, 28 Juni 2016 malam di terminal keberangkatan Internasional bandara Ataturk, Istanbul.

  • 1319

    Rabu, 29 Juni 2016 | 14:42

    Ketua DPR Inspeksi ke Bandara Soekarno-Hatta, Tapi Salah Tanya

    Akom yang ditemani Direktur Utama PT Angkasa Pura II Budi Karya Sumadi mengawali inspeksinya ke Terminal 1A di dekat pintu keberangkatan penerbangan domestik.

  • 1320

    Rabu, 29 Juni 2016 | 12:30

    Tes Urine di Bandara Soekarno-Hatta, Pilot dan Pramugari Positif

    Satu persatu para awak pesawat baik yang ingin berangkat atau pun yang datang mengisi data untuk diambil urinenya serta di cek kesehatannya.