-
Jumat, 21 Oktober 2022 | 20:40
Banyak Pelanggaran Lalin, DPRD Tangerang Minta Dishub Tegas
TANGERANGNEWS.com-Wakil Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPRD) Kota Tangerang Tengku Iwan Jayasyah Putra menyoroti banyaknya pelanggaran lalu lintas (lalin) yang rawan potensi kecelakaan di Kota Tangerang.
-
Rabu, 19 Oktober 2022 | 15:52
Begini Cara Mudah Urus Tilang Lewat Ponsel
TANGERANGNEWS.com-Tilang merupakan konsekuensi yang didapat apabila pengendara melanggar aturan lalu lintas yang berlaku. Penilangan tersebut biasanya berupa penyitaan SIM dan STNK oleh petugas polisi.
-
Senin, 17 Oktober 2022 | 20:38
Ribuan Pelanggar Terjaring Operasi Zebra Jaya Tangerang, Didominasi Tak Pakai Helm dan Lawan Arus
TANGERANGNEWS.com-Ribuan pengendara terjaring Operasi Zebra Jaya 2022 yang diselenggarakan Polres Metro Tangerang Kota.
-
Sabtu, 15 Oktober 2022 | 15:19
Sempit dan Membahayakan, U-Turn MH Thamrin di Cikokol Tangerang Ditutup
TANGERANGNEWS.com-Lajur putar arah atau u-turn di Jalan MH Thamrin, Cikokol, Kota Tangerang, kembali ditutup, Sabtu, 15 Oktober 2022.
-
Selasa, 11 Oktober 2022 | 14:49
Pelajar SMK di Cilegon Tewas Tertabrak Kereta saat Berkendara Pakai Earphone
TANGERANGNEWS.com-Seorang pelajar Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Fatahillah, Cilegon berinisial MHK, 15, tewas setelah tertabrak kereta.
-
Senin, 3 Oktober 2022 | 16:31
Operasi Zebra 2022 di Tangerang, Polisi Prioritaskan Sasar 7 Pelanggaran Ini
TANGERANGNEWS.com-Operasi Kepolisian Zebra Jaya 2022 dilaksanakan serentak di seluruh Polda se-Indonesia, tak terkecuali Polres Metro Tangerang Kota, Polda Metro Jaya.
-
Selasa, 27 September 2022 | 17:00
Di Banten 20 Orang Tewas Kecelakaan Tiap Bulan
TANGERANGNEWS.com-Wakapolda Banten Brigjen Ery Nursatari mengatakan angka kecelakaan di wilayahnya terbilang tinggi. Bahkan korbannya mencapai puluhan dalam satu bulan.
-
Senin, 26 September 2022 | 15:14
Hindari Keributan, Pengendara Tangerang Wajib Tahu Etika Membunyikan Klakson
TANGERANGNEWS.com-Layaknya Ibukota Jakarta, Tangerang merupakan wilayah yang sering dilanda kemacetan lalu lintas.
-
Selasa, 20 September 2022 | 16:52
Bikin Macet, Pengerjaan Drainase di Jalan KH Hasyim Ashari Tangerang Dikeluhkan Warga
TANGERANGNEWS.com-Pengerjaan drainase atau saluran air di kawasan Jalan KH Hasyim Ashari, Kota Tangerang, dikeluhkan warga lantaran proyek ini memicu kemacetan lalu lintas.
-
Senin, 19 September 2022 | 12:24
Awas, Naik Motor Sambil Dengar Musik Bisa Didenda Rp750 Ribu
TANGERANGNEWS.com-Mendengarkan musik favorit atau siaran radio sambil mengendarai sepeda motor menggunakan perangkat earphone kerap dilakukan masyarakat. Namun ternyata, kebiasaan ini selain berbahaya pun dapat dijerat
-
Kamis, 1 September 2022 | 15:19
Kecelakaan Maut di Bekasi, Ini Waktu Operasional Truk di Kota Tangerang
TANGERANGNEWS.com-Kecelakaan truk trailer menabrak tiang telekomunikasi terjadi di dekat SD di Jalan Sultan Agung, Bekasi, Jawa Barat, pada Rabu, 31 Agustus 2022.
-
Minggu, 21 Agustus 2022 | 13:01
Bus Murni Jaya Sebabkan Kecelakaan di Tol Tangerang-Merak, 7 Penumpang Luka
TANGERANGNEWS.com-Kecelakaan beruntun yang melibatkan empat kendaraan terjadi di Jalan Tol Tangerang-Merak KM 66.000 B arah Tangerang, Sabtu 20 Agustus 2020, sore. Insiden yang disebabkan Bus Murni Jaya ini mengakibatkan tujuh penumpang luka-luka.
-
Minggu, 19 Juni 2022 | 23:32
Sandal Jepit VS Jalan Berlubang, Mana yang Harus Diperhatikan?
TANGERANGNEWS.com-Baru-baru ini, media sosial dihebohkan dengan mencuatnya berita soal larangan menggunakan sandal jepit bagi pengendara sepeda motor.
-
Sabtu, 11 Juni 2022 | 10:42
Atasi permasalahan parkir di bahu jalan, Pengelola Tol Tangerang-Merak ajak Komunitas truk
TANGERANGNEWS.com- Keberadaan truk yang selalu parkir di bahu jalan Tol Tangerang-Merak sangat membahayakan
-
Sabtu, 28 Mei 2022 | 15:45
Kecelakaan Maut di Jalur Serang-Pandeglang, Satu Tewas Empat Luka-luka
Kecelakaan maut yang melibatkan empat kendaraan, yaitu dua sepeda motor, bus, dan mobil pikap terjadi di Jalan Raya Serang-Pandeglang, Kecamatan Baros, Kabupaten Serang, Banten, Sabtu 28 Mei 2022 sekitar pukul 08.00 WIB.
-
Kamis, 19 Mei 2022 | 15:23
Tol Tangerang-Merak Kembali Berlaku Contra Flow Sampai 30 Juni
TANGERANGNEWS.com-Setelah sempat diberhentikan sementara demi kenyamanan dan mendukung kelancaran arus mudik Lebaran 2022, contra flow kembali berlaku di Tol Tangerang-Merak, mulai tanggal 17 Mei hingga 30 Juni 2022.
-
Senin, 9 Mei 2022 | 07:36
Kecelakaan Beruntun di Tol Tangerang-Merak, 14 Luka-luka Dilarikan ke RS Sari Asih
Kecelakaan lalu lintas kembali terjadi di ruas Tol Tangerang-Merak. Kali ini kecelakaan beruntun terjadi di Km 73.600 B pada Minggu 8 Mei 2022, yang mengakibatkan 14 orang luka-luka.
-
Sabtu, 7 Mei 2022 | 21:19
Mobil Pikap Terbalik di Tol Tangerang-Merak, Muatan Ikan Lele Berserakan di Jalan
Mobil pikap bermuatan ikan lele terguling di ruas Tol Tangerang-Merak KM 72 pada Sabtu 7 Mei 2022 sore.
-
Sabtu, 7 Mei 2022 | 12:27
Kendaraan dari Arah Tangerang Padati Jalur Wisata Pantai Anyer
Di tengah arus balik mudik Lebaran, hal yang menjadi perhatian kepolisian saat ini adalah kepadatan menuju jalur wisata Pantai Anyer.
-
Jumat, 6 Mei 2022 | 23:10
Arus Balik di Jalur Arteri Tangerang Ramai Lancar Malam Ini
Jalur arteri Serang-Tangerang pada Jumat 6 Mei 2022 malam yang didominasi kendaraan bermotor roda dua dan empat dari Pelabuhan Merak, Banten terpantau ramai dan lancar.

-
Adik Bunuh Kakak Kadung Gegara Rebutan Harta Warisan di Tangsel
-
Korupsi Proyek Sampah, Kejati Banten Dalami Indikasi Keterlibatan Pihak Lain
-
KNPI Kota Tangerang Siap Dilibatkan Atasi Premanisme
-
Kejati Banten Bidik Aliran Dana Korupsi Sampah Tangsel
-
Makin Ngeri, Final Destination Bloodlines Tayang di Bioskop Indonesia Tanpa Sensor