-
Jumat, 30 Januari 2026 | 19:30
TPA Cipeucang Bikin Warga Kena ISPA dan Harga Rumah Turun, Pemkot Tangsel Didugat Rp21,6 miliar
Warga RW 14 Kelurahan Rawabuntu, Serpong, resmi melayangkan gugatan class action terhadap Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Pemkot Tangsel) dan PT Bumi Serpong Damai (BSD).
-
Jumat, 30 Januari 2026 | 18:44
Polda Metro Jaya Sita 5,3 Kg Sabu dari 2 Pengedar di Tangsel
Direktorat Reserse Narkoba Polda Metro Jaya menggagalkan peredaran narkotika jenis sabu seberat 5,3 kilogram (bruto) di wilayah Tangerang Selatan (Tangsel), Banten.
-
Kamis, 29 Januari 2026 | 15:39
Mediasi Gagal, Orang Tua Murid Keukeuh Lanjutkan Proses Hukum Guru di Tangsel
Upaya mediasi yang dilakukan Polres Tangerang Selatan (Tangsel) dalam kasus dugaan ucapan tidak menyenangkan oleh seorang guru SD berakhir gagal.
-
Senin, 26 Januari 2026 | 19:04
IPM Tangsel Capai 84,81, Angka Pengangguran Turun Jadi 5,09 Persen
Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Pemkot Tangsel) mencatatkan kenaikan Indeks Pembangunan Manusia (IPM) menjadi 84,81 per Januari 2026.
-
Minggu, 25 Januari 2026 | 16:36
Warga Layangkan Class Action Soal Sampah, Pemkot Tangsel Bakal Bebenah
Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Pemkot Tangsel) menanggapi langkah class action yang ditempuh warganya terkait pengelolaan sampah.
-
Kamis, 22 Januari 2026 | 20:00
Wali Kota Tangsel Geram, Pastikan Guru Pelaku Pelecehan Siswa di Serpong Dihukum Berat
Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Benyamin Davnie menyampaikan kegeramannya atas kejadian pelecehan seksual yang terjadi di SDN Rawabuntu 01, Kecamatan Serpong.
-
Rabu, 21 Januari 2026 | 18:18
Kasus Guru Lecehkan Siswa, Benyamin Instruksikan Evaluasi Berkala Perilaku Tenaga Pendidik di Sekolah Tangsel
Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Benyamin Davnie, memberikan reaksi keras menanggapi dugaan tindakan pelecehan seksual yang dilakukan oleh seorang oknum guru terhadap sejumlah murid di salah satu Sekolah Dasar Negeri (SDN) di kawasan Serpong.
-
Selasa, 20 Januari 2026 | 16:40
Wakil Wali Kota Tangsel Kutuk Guru Terduga Pelaku Pelecehan Seksual Siswa di Serpong, Pastikan Sanki Tegas
Wakil Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Pilar Saga Ichsan menyampaikan keprihatinan mendalam sekaligus kecaman keras terhadap oknum guru SDN 01 Rawa Buntu, Serpong yang diduga melakukan pelecehan seksual terhadap siswanya.
-
Selasa, 20 Januari 2026 | 16:05
Bejat! Oknum Guru SD Negeri di Serpong Lecehkan 13 Siswa
Dunia pendidikan di Kota Tangerang Selatan (Tangsel) kembali tercoreng. Seorang oknum guru berinisial Y, 55, di SDN 01 Rawa Buntu, Serpong, diringkus polisi setelah diduga melakukan pelecehan seksual terhadap belasan siswanya sendiri.
-
Senin, 19 Januari 2026 | 18:19
Darurat Sampah Tangsel, Benyamin Instruksikan ASN Kurangi Penggunaan Plastik
Status darurat sampah menjadi perhatian serius Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel). Wali Kota Benyamin Davnie secara tegas menginstruksikan seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) untuk menjadi garda terdepan dalam memerangi tumpukan sampah
-
Minggu, 18 Januari 2026 | 20:15
Buang Sampah Sembarangan, 48 Warga Tangsel Dihukum Sapu Jalan
Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel) terus memperketat pengawasan terhadap pelaku pembuangan sampah sembarangan.
-
Minggu, 18 Januari 2026 | 20:07
Pemkot Tangsel Perketat Pengawasan TPS Liar, Puluhan Pelanggar Diciduk
Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel) mulai mengambil tindakan tegas di tengah status Darurat Sampah.
-
Kamis, 15 Januari 2026 | 22:14
Atasi Krisis Sampah, Kota Tangsel Adopsi Metode Pengelolaan Sampah Bali
Kota Tangerang Selatan (Tangsel) melakukan berbagai upaya untuk mengatasi krisis sampah di wilayah tersebut. Kali ini dengan memanfaatkan metode Teba Komposter, sebagai solusi pengelolaan sampah organik berbasis lingkungan.
-
Selasa, 13 Januari 2026 | 19:21
Belum Ada Kasus, Pemkot Tangsel Siagakan Faskes Cegah Super Flu Merebak Seperti Covid-19
Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel) bergerak cepat melakukan langkah antisipasi guna mencegah penyebaran Influenza A (H3N2) subclade K, atau yang lebih dikenal sebagai Super Flu.
-
Rabu, 7 Januari 2026 | 20:16
Pengiriman ke TPAS Cilowong Ditangguhkan, Pemkot Tangsel Alihkan 200 Ton Sampah ke Cileungsi Bogor
Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel) bergerak cepat menanggapi kebijakan Pemerintah Kota Serang yang menghentikan sementara pengiriman sampah ke TPAS Cilowong.
-
Sabtu, 27 Desember 2025 | 21:02
Kebangetan, Jalur Guiding Block Trotoar untuk Tunanetra di Tangsel Cuma Dicat
Baru-baru ini viral di media sosial video yang memperlihatkan kondisi trotoar di Jalan Raya Puspiptek Serpong, Kelurahan Muncul, Kecamatan Setu, Tangerang Selatan (Tangsel).
-
Rabu, 24 Desember 2025 | 21:24
Tangsel Bakal Buang 500 Ton Sampah Per Hari ke TPSA Cilowong Serang Mulai 2026
Mulai Januari 2026, Pemerintah Kota (Pemkot) Tangsel resmi akan mengalihkan 500 ton sampah per hari ke Tempat Pembuangan Sampah Akhir (TPSA) Cilowong, Kota Serang.
-
Senin, 22 Desember 2025 | 23:26
TPA Cipeucang Kembali Dibuka, KLH Siapkan Sanksi Pidana Pembuang Sampah
Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Cipeucang, Serpong, Kota Tangsel kini kembali dapat digunakan, sehingga sampah yang diangkut dari wilayah sudah diperbolehkan kembali masuk dan dikelola di TPA tersebut.
-
Senin, 22 Desember 2025 | 21:30
Sebar Isu Hoax Polres Tangsel Gelapkan 20 Kg Sabu, Pemilik Akun Medsos Dilaporkan ke Polda Metro Jaya
Polres Tangerang Selatan (Tangsel) diterpa isu miring terkait tudingan penggelapan barang bukti narkotika jenis sabu seberat 20 kilogram.
-
Senin, 22 Desember 2025 | 17:11
Diklaim Bisa Hilangkan Bau Sampah, DLH Tangsel Sebar Cairan N Level 1 ke 7 Kecamatan
Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang Selatan (Tangsel) terus melakukan langkah-langkah penanganan terkait persoalan sampah.
RECOMENDED-
Suporter Persita dan Persija Ricuh Usai Pertandingan di Tangerang
-
Menelisik Board of Peace Gaza Palestina Ala Trump
-
Dinkes Kabupaten Tangerang Perkuat Faskes Antisipasi Virus Nipah
-
Sikapi Ketidakpastian Ekonomi, Bibit.id: ORI029 Jadi Pilihan Investasi Aman
-
Akses Warga Pasir Bolang Tigaraksa Terputus Akibat Banjir
