-
Jumat, 20 Juni 2025 | 18:48
Penutupan U-Turn depan SPBU Hasyim Ashari Cipondoh Diklaim Efektif Atasi Kemacetan
Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang menilai uji coba rekayasa lalu lintas yang dilakukan di sekitar kolong Tol Buaran berhasil mengurai kemacetan, khususnya di sepanjang Jalan KH Hasyim Ashari.
-
Selasa, 17 Juni 2025 | 17:56
Lebih Canggih, Begini Cara Mendapatkan BPKB Elektronik
Korlantas Polri resmi memperkenalkan Buku Pemilik Kendaraan Bermotor (BPKB) dalam versi elektronik atau yang disebut e-BPKB.
-
Kamis, 22 Mei 2025 | 17:55
Jadi Biang Macet, Dishub Terapkan Rekayasa Lalu Lintas di Jembatan Kedaung Tangerang
Dinas Perhubungan (Dishub) memberlakukan rekayasa lalu lintas dalam mengatasi kemacetan di kawasan Jembatan Kedaung, yang menjadi jalur utama penghubung wilayah Sepatan dan Neglasari.
-
Rabu, 23 April 2025 | 16:00
Truk Terguling Menimpa Pemotor Wanita hingga Kepala Putus di Kosambi
Kecelakaan tragis hingga memakan korban jiwa terjadi di Jalan Salembaran Jati, Jalan Pertamina, Kecamatan Kosambi, Kabupaten Tangerang.
-
Senin, 10 Februari 2025 | 13:39
Operasi Keselamatan Jaya 2025 di Tangerang Sasar 11 Pelanggaran, Tilang Hanya Melalui ETLE
Polres Metro Tangerang Kota, Polda Metro Jaya menggelar Operasi Keselamatan Jaya selama 14 hari kedepan mulai hari ini, Senin 10 Februari hingga 23 Februari 2025 mendatang.
-
Kamis, 6 Februari 2025 | 19:20
Jadi Biang Macet, Simpang Tiga Polsek Tigaraksa Butuh Segera Direvitalisasi
Kepadatan kendaraan roda dua atau lebih yang melintas di simpang tiga Polsek Tigaraksa, Kabupaten Tangerang membutuhkan perhatian dan penanganan serius.
-
Senin, 6 Januari 2025 | 18:43
Tilang Bakal Pakai Sistem Poin pada 2025, SIM Dicabut Permanen Bagi Pelaku Tabrak Lari
Penerapan sistem pengurangan poin bagi pelanggar lalu lintas akan diberlakukan Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri mulai tahun 2025.
-
Rabu, 18 Desember 2024 | 09:18
Apakah BPKB Lama Masih Berlaku Jika BPKB Elektronik Mulai Diterapkan 2025? Ini Penjelasannya
Korlantas Polri secara resmi mulai menerapkan Buku Pemilik Kendaraan Bermotor (BPKB) elektronik atau e-BPKB. Kebijakan ini dilakukan secara bertahap dan ditargetkan berlaku nasional pada tahun 2025.
-
Jumat, 13 Desember 2024 | 11:37
Mulai Januari 2025, Ini Tambahan Dua Kolom Pajak Baru di STNK
Pemerintah akan menerapkan aturan baru yang akan berdampak langsung pada pembayaran pajak kendaraan bermotor. Yakni, dua tambahan pajak baru untuk opsen pajak kendaraan bermotor (PKB) dan opsen bea balik nama kendaraan bermotor (BBNKB)
-
Sabtu, 9 November 2024 | 09:39
Pengendara Hati-hati, Ranjau Paku Bertebaran di Underpass Ciledug Tangerang
Bagi para pengendara yang sering melintasi Jalan KH. Hasyim Ashari, terutama di kawasan Underpass Ciledug, harap lebih waspada.
-
Kamis, 31 Oktober 2024 | 18:58
Sopir Truk Kontainer Maut Dirawat di IGD RS Tangerang Usai Diamuk Massa
Polres Metro Tangerang Kota tengah menangani kasus kecelakaan truk kontainer bernopol B-9727-ULU yang menabrak banyak pengendara karena melarikan diri dari kejaran massa, Kamis 31 Oktober 2024, sore.
-
Selasa, 29 Oktober 2024 | 11:13
Meningkat dari Tahun Lalu, Polisi Jaring 92.300 Pelanggar di Operasi Zebra Jaya 2024
Operasi Zebra Jaya 2024 yang berlangsung selama dua pekan resmi berakhir pada 27 Oktober 2024. Hasilnya, Polda Metro Jaya telaj menjaring sekitar 92.000 pelanggar, jumlah ini meningkat dibandingkan dengan tahun sebelumnya.
-
Rabu, 23 Oktober 2024 | 09:45
Hati-hati, STNK Pelanggar Lalu Lintas Terekam ETLE Bisa Diblokir
Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya menegaskan bakal memblokir STNK dari pelanggar lalu lintas yang tertangkap kamera Electronic Traffic Law Enforcement (ETLE) selama pelaksanaan Operasi Zebra Jaya 2024.
-
Senin, 21 Oktober 2024 | 13:54
Polres Tangsel Tindak 256 Pelanggar Lalin, Didominasi Pemotor Bonceng Lebih dari Satu
Selama sepekan pelaksanan Operasi Zebra Jaya 2024, Polres Tangerang Selatan (Tangsel) melakukan penindakan terhadap 256 pelanggar lalu lintas.
-
Senin, 14 Oktober 2024 | 05:36
Bakal Ditilang, Ini 14 Target Pelanggaran dalam Operasi Zebra Jaya 2024
Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Metro Jaya kembali menggelar Operasi Zebra Jaya 2024 di wilayah hukum Polda Metro Jaya. Operasi ini akan berlangsung mulai 14 hingga 27 Oktober 2024.
-
Sabtu, 12 Oktober 2024 | 07:05
Ada Haul Syekh Abdul Qadir Jaelani, Polisi Tutup 8 Jalan di Jalur Lintas Pasar Kemis Cilongok
Dalam rangka peringatan Haul Syekh Abdul Qadir Al-Jaelani yang akan dilaksanakan di Pondok Pesantren (Ponpes) Al-Istiqlaaliyah, Cilongok, Pasar Kemis, Kabupaten Tangerang, pihak kepolisian mengumumkan penutupan sejumlah jalan di sekitar lokasi.
-
Jumat, 11 Oktober 2024 | 10:21
Siap-siap Ada Razia! Polisi Gelar Operasi Zebra 2024 Selama Dua Pekan
Polri akan melaksanakan Operasi Zebra 2024 selama dua pekan, dimulai pada Senin, 14 Oktober hingga 27 Oktober 2024.
-
Rabu, 18 September 2024 | 13:58
Pemotor Luka-luka Usai Tabrak Truk Molen di Taman Tekno Tangsel
Seorang pengendara sepeda motor mengalami kecelakaan lalu lintas di Jalan Tekno Widya, Kelurahan Setu, Kecamatan Setu, Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Rabu 18 September 2024.
-
Rabu, 11 September 2024 | 16:09
Langgar Jam Operasional, Mobil Barang di Kabupaten Tangerang Disuruh Putar Balik
Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Tangerang kembali menegaskan aturan terkait pembatasan jam operasional mobil barang tambang di wilayah tersebut.
-
Sabtu, 7 September 2024 | 10:22
Bisa Sebabkan Kecelakaan, Tips Menghindari Microsleep Saat Berkendara
Microsleep merupakan kondisi singkat ketika seseorang tertidur tanpa disadari, yang sangat berbahaya jika terjadi saat berkendara.

-
The Exquis Lifestyle Park, Produk Komersial Modern Baru Seluas 1,4 Hekatre di BSD City
-
Segera Disalurkan, Pemkab Tangerang Cek Kualitas Beras Bulog untuk 131.857 BPB
-
Sempat Diprotes Warga, Pemkot Tangerang Pastikan Incinerator TPS3R Cipondoh Ramah Lingkungan
-
Pengajar Hadroh Tangsel Cabuli 4 Bocah Laki-laki di Tangerang, Modus Rayu Pakai Game
-
Polisi Tangkap 11 Penyalur Pekerja Migran Ilegal di Bandara Soetta, Korbannya 340 Orang