-
Kamis, 23 Desember 2021 | 15:21
Wali Kota Tangerang Instruksikan Jajarannya Cepat Evakuasi Pohon Tumbang
TANGERANGNEWS.com-Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah memastikan telah menginstruksikan langsung seluruh petugas lapangan dalam melakukan evakuasi pohon dan reklame rubuh usai hujan deras siang tadi, Kamis 23 Desember 2021
-
Kamis, 23 Desember 2021 | 14:49
Sejumlah Pohon Besar di Kota Tangerang Tumbang hingga Bikin Macet
TANGERANGNEWS.com-Sejumlah pohon besar di sejumlah titik ruas jalan Kota Tangerang tumbang akibat hujan disertai angin kencang yang terjadi pada Kamis
-
Kamis, 23 Desember 2021 | 13:19
Gapura Kawasan Kuliner Pasar Lama Tangerang Roboh
TANGERANGNEWS.com-Gapura di kawasan Kuliner Pasar Lama, Kecamatan Tangerang, Kota Tangerang roboh, Kamis 23 Desember 2021 siang
-
Selasa, 21 Desember 2021 | 19:03
Hujan Lebat, Jalan di Kolong Fly Over Cibodas Tangerang Terendam Banjir
TANGERANGNEWS.com-Hujan yang mengguyur wilayah Kota Tangerang selama beberapa jam menyebabkan Jalan Gatot Subroto, di kolong Fly Over Cibodas, tepatnya samping pusat perbelanjaan
-
Selasa, 21 Desember 2021 | 18:34
Banjir di Bandara Soetta Surut, Pelayanan Penumpang Tidak Terganggu
TANGERANGNEWS.com-PT Angkasa Pura II (Persero) menginformasikan banjir di area Terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta, Kota Tangerang dampak hujan deras sudah surut, Selasa 21 Desember 2021
-
Selasa, 21 Desember 2021 | 17:05
Diguyur Hujan Deras, Bandara Soekarno-Hatta Kebanjiran
TANGERANGNEWS.com-Area Terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang kebanjiran setelah diguyur hujan deras selama beberapa jam
-
Minggu, 19 Desember 2021 | 18:53
Fenomena Awan Berbentuk Angin Tornado Gegerkan Warga Tangsel
TANGERANGNEWS.com-Warga Tangerang Selatan digegerkan dengan munculnya fenomena awan yang menyerupai bentuk angin tornado. Kejadian langka tersebut pun viral di media sosial.
-
Jumat, 17 Desember 2021 | 22:37
Hujan Deras dan Angin Kencang Hancurkan Kaca dan Plafon SMPN 32 Kota Tangerang
TANGERANGNEWS.com-Hujan deras disertai angin kencang mengakibatkan sebagian ruangan kelas di SMPN 32 Kota Tangerang, Jumat 17 Desember 2021 sore, rusak parah
-
Senin, 13 Desember 2021 | 15:45
234 KK di Kosambi Tangerang Terendam Banjir, Belasan Mengungsi
TANGERANGNEWS.com-Akibat hujan deras ditambah air rob, sebanyak 234 kepala keluarga (KK) di Desa Salembaran Jaya, Kecamatan Kosambi, Kabupaten Tangerang, jadi korban terdampak banjir, Senin 13 Desember 2021
-
Sabtu, 11 Desember 2021 | 11:58
Rumah Warga yang Hancur akibat Angin Kencang Bakal Diperbaiki Pemkab Tangerang
TANGERANGNEWS.com-Pemerintah Kabupaten Tangerang tengah mempersiapkan dan mengupayakan langkah untuk melakukan pemulihan rumah warga yang menjadi korban bencana angin kencang beberapa hari lalu di daerah itu
-
Selasa, 7 Desember 2021 | 20:53
Terjangan Banjir Rob Robohkan Pagar Pembatas Kawasan Wisata Ancol
TANGERANGNEWS.com-Banjir rob merendam kawasan wisata Taman Impian Jaya Ancol, Jakarta Utara, setelah air laut menjebol dinding pembatas antara daratan dan laut, Selasa 7 Desember 2021
-
Selasa, 7 Desember 2021 | 16:26
Puluhan Rumah di Kronjo Tangerang Terendam Banjir, 1 Ambruk
TANGERANGNEWS.com-Musibah melanda sejumlah warga yang bermukim di Desa Pangedangan Ilir, Kecamatan Kronjo, Kabupaten Tangerang, Selasa, 7 Desember 2021
-
Senin, 6 Desember 2021 | 08:16
Banjir Rob di Tangerang Diperparah Badai di Laut dan Jarak Bumi Dekat Bulan
TANGERANGNEWS.com - Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) menyampaikan banjir rob yang merendam sejumlah daerah di pesisir utara Pulau Jawa
-
Sabtu, 4 Desember 2021 | 16:32
Kosambi dan Teluknaga Tangerang Kembali Diterjang Banjir Rob
TANGERANGNEWS.com - Banjir rob yang diakibatkan pasang air laut kini kembali merendam sejumlah permukiman warga di wilayah Kecamatan Kosambi
-
Rabu, 24 November 2021 | 13:58
Atap Tribun Penonton Stadion Mini Ciputat Ambrol Dihantam Angin Kencang
TANGERANGNEWS.com-Atap tribun penonton di Stadion Mini Ciputat, Tangerang Selatan ambrol dihantam angin kencang tadi malam yang melanda sebagian wilayah Jabodetabek, termasuk Tangsel
-
Rabu, 24 November 2021 | 12:54
Empat Pohon di Kota Tangerang Tumbang Dampak Angin Kencang
TANGERANGNEWS.com-Peristiwa angin kencang mengakibatkan empat pohon di Kota Tangerang tumbang, Selasa 23 November 2021 malam
-
Rabu, 24 November 2021 | 11:05
Angin Kencang di Tangerang Bukan akibat Siklon Tropis Paddy
TANGERANGNEWS.com–Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyebut angin kencang yang dilaporkan terjadi di wilayah Tangerang Selatan, Kota Tangerang, dan juga kawasan DKI Jakarta
-
Senin, 22 November 2021 | 17:33
Waspada, Musim Hujan Ular Bermunculan di Kota Tangerang
TANGERANGNEWS.com-Sejumlah wilayah di Indonesia tak terkecuali Kota Tangerang mulai memasukin musim hujan
-
Rabu, 17 November 2021 | 19:32
BMKG Peringatkan Ancaman Rob Pesisir Tangerang pada 18-25 November
TANGERANGNEWS.com-Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan akan potensi banjir meluapnya air laut atau rob pada kawasan pesisir utara Pulau Jawa, termasuk wilayah Tangerang
-
Senin, 15 November 2021 | 07:48
Waspada Wilayah Jabodetabek Bakal Dilanda Cuaca Ekstrem, Tangsel Masuk Level Waspada
TANGERANGNEWS.com-Wilayah Jabodetabek diperkirakan akan dilanda cuaca ekstrem berupa hujan lebat selama 15-16 November 2201. Dampak dari cuaca tersebut

-
Adik Bunuh Kakak Kadung Gegara Rebutan Harta Warisan di Tangsel
-
Korupsi Proyek Sampah, Kejati Banten Dalami Indikasi Keterlibatan Pihak Lain
-
KNPI Kota Tangerang Siap Dilibatkan Atasi Premanisme
-
Kejati Banten Bidik Aliran Dana Korupsi Sampah Tangsel
-
Makin Ngeri, Final Destination Bloodlines Tayang di Bioskop Indonesia Tanpa Sensor