Connect With Us
Reporter: EYD
  • 61

    Rabu, 30 Maret 2016 | 09:13

    Hore, Bensin dan Solar Turun Rp500

    TANGERANG – Pemerintah memutuskan menurunkan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis premium sebesar Rp 500/liter dari Rp 6.950 menjadi Rp 6.450/liter. Harga solar juga turun.

  • 62

    Rabu, 30 Maret 2016 | 09:01

    Banten Jadi Prioritas Kawasan Perkantoran

    TANGERANG – Meski sebagian wilayah Jakarta dirudung fenomena kelebihan pasokan (over supply), Dewan Pengurus Daerah (DPD) Real Estate Indonesia (REI) Banten menyatakan tren pembangunan kawasan perkantoran di Provinsi Banten mulai marak belakangan ini.

  • 63

    Rabu, 30 Maret 2016 | 07:03

    'Bebek Nungging' jadi Prioritas Polisi Selidiki Zaskia Gotik

    TANGERANG – Zaskia Gotik diperiksa oleh pihak kepolisian, Rabu (30/3), karena celotehannya di kuis asal-asalan di 'Dahsyat' RCTI beberapa waktu lalu. Polisi pun memeriksa Zaskia dengan sekitar 17 pertanyaan.

  • 64

    Selasa, 29 Maret 2016 | 11:26

    Di Ciputat Ada Apartemen Cuma Rp99 Juta

    TANGERANG – PT Gading Development Tbk (GAMA) memberikan kemudahan pembayaran bagi pembeli apartemen The Spring Residences di Ciputat, Tangerang Selatan.

  • 65

    Selasa, 29 Maret 2016 | 09:43

    Mau Tau Kekurangan iPhone SE? Tolong Disimak Gan

    TANGERANG – Dari segi spesifikasi, iPhone SE seperti sebuah iPhone 6S dengan layar yang lebih kecil. Namun, ponsel termurah yang pernah dibuat Apple ini tentu punya kekurangan. Apa saja?

  • 66

    Selasa, 29 Maret 2016 | 08:11

    Peserta Lari Maraton Keracunan Sabun, Kok Bisa?

    TANGERANG – Ada yang tak biasa dalam perlombaan lari maraton di Qingyuan, China. Banyak peserta mengalami keluhan medis karena memakan sabun yang dikira mereka sebagai energy bar.

  • 67

    Senin, 28 Maret 2016 | 11:03

    Sandera 10 WNI, Kelompok Teroris ini Minta Tebusan Rp15 Miliar

    TANGERANG – Kelompok Abu Sayyaf yang masuk ke dalam salah satu kelompok teroris diduga menyerang kapal Indonesia. Kapal tug boat yang melayani rute Banjarmasin-Filipina itu diserang pada Sabtu (26/3).

  • 68

    Senin, 28 Maret 2016 | 07:14

    Marshanda Tak Malu Ayahnya Seorang Pengemis

    TANGERANG – Jagat hiburan sempat dikejutkan ketika Irwan Yusuf, yang notabene ayah artis Marshanda, digelandang petugas Pamong Praja untuk digelandang ke Satuan Panti Sosial Bina Insani (PSBI) Cipayung. Yusuf digelandang karena tengah melakukan aktivitas

  • 69

    Minggu, 27 Maret 2016 | 16:05

    Arus Balik melalui Tol Tangerang Menuju Jakarta Membludak

    TANGERANG – Tol Tangerang ke arah Jakarta mulai padat kendaraan sore ini. Terjadi antrean kendaraan di KM 10 Tol Kunciran KM 10 hingga Gerbang Tol Karang Tengah.

  • 70

    Minggu, 27 Maret 2016 | 09:43

    Demi Stabilisasi Harga, Pertamina Tak Banyak Turunkan Harga BBM

    TANGERANG – Per 1 April 2016, PT Pertamina (Persero) memastikan penurunan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis premium dan solar. Akan tetapi, harga baru tersebut nantinya sedikit berada di atas harga keekonomian.

  • 71

    Minggu, 27 Maret 2016 | 08:12

    Alasan Jessica Iskandar Investasi Emas

    TANGERANG – Banyak artis yang memulai usaha dengan berbisnis. Kebanyakan dari mereka memilih bisnis kuliner, beda halnya dengan Jessica Iskandar yang melakukan investasi emas.

  • 72

    Sabtu, 26 Maret 2016 | 08:43

    Ini Pesan Pemerintah ke WNI yang Ingin ke Belgia

    TANGERANG – Pemerintah Indonesia mengeluarkan imbauan perjalanan bagi warga negara Indonesia yang akan berkunjung ke Belgia. Semua itu terkait situasi keamanan pascaserangan bom di ibu kota Brussels.

  • 73

    Kamis, 24 Maret 2016 | 20:37

    Pose - pose Marshanda yang Semakin Berani & Terbuka

    Belum reda cibiran tentang foto ‘tanpa celana’ yang ramai, Marshanda kembali menuai hujatan. Kali ini memposting foto dirinya saat selesai melakukan spa. Foto selfie yang ia ambil terlihat seperti sedang tidak mengenakan pakaian apa-apa. Netizen pun gempa

  • 74

    Kamis, 24 Maret 2016 | 11:01

    3 WNI Terkena Bom di Belgia

    TANGERANG – Tiga WNI yang terdiri dari satu ibu dan dua anaknya menjadi korban ledakan bom di Brussels, Belgia. Pihak keluarga di Jakarta berharap bisa menengok mereka, namun tak ada dana.

  • 75

    Kamis, 24 Maret 2016 | 09:31

    Rio Ditarget Kalahkan Rekan Sendiri di GP Bahrain

    TANGERANG – Setelah gagal menyelesaikan debut balapan Formula One (F1) di Australia, Rio Haryanto membidik hasil lebih bagus di Bahrain. Rio diharapkan bisa mengalahkan rekan setimnya, Pascal Wehrlein.

  • 76

    Kamis, 24 Maret 2016 | 08:11

    Asyik, Harga Premium dan Solar Turun Lagi per 1 April

    TANGERANG – Harga Bahan Bakar Minyak (BBM) untuk Premium dan Solar diperkirakan akan turun signifikan dari yang berlaku sekarang. Apakah sampai Rp 1000/liter?

  • 77

    Rabu, 23 Maret 2016 | 16:01

    Ini Keputusan Polda Metro tentang Ricuh Demo Sopir Taksi

    TANGERANG – Penyelidikan terhadap aksi anarkis yang terjadi saat demo sopir taksi, Selasa (22/3/2016) terus berjalan. Direktorat Kriminal Umum Polda Metro sore ini menetapkan 4 orang sebagai tersangka dalam kasus tersebut, sehingga total tersangka yang sa

  • 78

    Rabu, 23 Maret 2016 | 11:03

    Pelaku Teror Bom Belgia Akhirnya Tertangkap

    TANGERANG – Tersangka serangan bom di bandara Brussels, Belgia, telah berhasil ditangkap. Pria bertopi yang terekam dalam kamera keamanan CCTV di bandara Brussels tersebut ditangkap Rabu (23/3/2016).

  • 79

    Rabu, 23 Maret 2016 | 06:13

    Tangerang Begitu Menjanjikan Bisnis Properti

    TANGERANG – Peluang bisnis properti di wilayah Tangerang dinilai masih tinggi. Ini karena sebagai daerah penyangga Jakarta, Tangerang lebih unggul dibanding wilayah penyangga lainnya.

  • 80

    Selasa, 22 Maret 2016 | 11:01

    Praveen/Debby Siap Ditarget Emas Olimpiade

    TANGERANG – Praveen Jordan/Debby Susanto siap ditarget medali emas Olimpiade 2016 di Rio de Janeiro, Brasil. Gelar juara All England 2016 dijadikan ganda campuran Indonesia itu sebagai modal.