Atasi Krisis Sampah, Kota Tangsel Adopsi Metode Pengelolaan Sampah Bali
Kamis, 15 Januari 2026 | 22:14
Kota Tangerang Selatan (Tangsel) melakukan berbagai upaya untuk mengatasi krisis sampah di wilayah tersebut. Kali ini dengan memanfaatkan metode Teba Komposter, sebagai solusi pengelolaan sampah organik berbasis lingkungan.

