Connect With Us

Jalan Rusak, Mahasiswa tanam pohon di Jalan Raya Puspitek

Keating | Kamis, 4 Desember 2014 | 18:48

mahasiswa menggelar aksi pengumpulan 1.000 koin untuk perbaikan Jalan Victor-Siliwangi dari pengendara yang melintas. (Keating / TangerangNews)

 
TANGERANG-Puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) komisariat Universitas Pamulang melakukan aksi unjuk rasa di Jalan Raya Puspitek, Kelurahan Buaran,  Kecamatan Serpong, Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Kamis (04/12) siang. Mahasiswa melakukan penanaman dua buah batang pohon pisang di Jalan Raya Puspitek.
 
Menurutnya, penanaman pohon tersebut merupakan simbol ruas jalan tersebut akan lebih bermanfaat jika ditanami daripada dibiarkan rusak.
 
‪Malahan, mahasiswa juga menggelar aksi pengumpulan 1.000 koin untuk perbaikan Jalan Victor-Siliwangi dari pengendara yang melintas.
 
Pengumpulan koin bentuk sumbangsih mahasiswa kepada Pemkot Tangsel lantaran DBMSDA sudah tidak mampu membiayai perbaikan jalan yang ada di Tangsel.”Jalan ini juga sering terjadi kecelakaan. Malahan, tak jarang kecelakaan tersebut sampai menimbulkan korban jiwa,”katanya.
 
‪Dirinya mengklaim, dari data yang mereka dapat sudah ada enam orang meninggal menjadi tumbal akibat terbengkalainya pengerjaan Jalan Raya Puspitek selama tahun 2014 ini.
AYO! TANGERANG CERDAS
Pendaftaran TKA SD dan SMP 2026 Dibuka 19 Januari, Ini Jadwal Lengkapnya

Pendaftaran TKA SD dan SMP 2026 Dibuka 19 Januari, Ini Jadwal Lengkapnya

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:36

Pendaftaran Tes Kemampuan Akademik (TKA) untuk jenjang SD dan SMP dijadwalkan mulai dibuka pada Senin 19 Januari 2026.

BANDARA
Komisi VII DPR RI Tegur Pengelola Bandara Soekarno-Hatta Soal Banjir hingga Delay

Komisi VII DPR RI Tegur Pengelola Bandara Soekarno-Hatta Soal Banjir hingga Delay

Jumat, 16 Januari 2026 | 22:13

Komisi VII DPR RI memberikan teguran terkait masalah banjir, kemacetan hingga delay penerbangan di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Kota Tangerang. Masalah klasik ini dinilai dapat menghambat kemajuan pariwisata Indonesia.

TANGSEL
Darurat Sampah Tangsel, Benyamin Instruksikan ASN Kurangi Penggunaan Plastik

Darurat Sampah Tangsel, Benyamin Instruksikan ASN Kurangi Penggunaan Plastik

Senin, 19 Januari 2026 | 18:19

Status darurat sampah menjadi perhatian serius Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel). Wali Kota Benyamin Davnie secara tegas menginstruksikan seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) untuk menjadi garda terdepan dalam memerangi tumpukan sampah

WISATA
Long Weekend, Polisi Berlakukan Ganjil Genap di Jalur Puncak 15–18 Januari 2026 

Long Weekend, Polisi Berlakukan Ganjil Genap di Jalur Puncak 15–18 Januari 2026 

Kamis, 15 Januari 2026 | 22:15

Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Bogor memberlakukan rekayasa lalu lintas berupa sistem ganjil genap di Jalur Puncak, Bogor, Jawa Barat, selama akhir pekan panjang, terhitung Kamis hingga Minggu, 15–18 Januari 2026.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill