Connect With Us

Disindir di Facebook, Ini Jawaban Arsid

Putri Rahmawati | Minggu, 14 Juni 2015 | 18:29

Airin dan Arsid. (Dira Derby / TangerangNews)

 

TANGERANG SELATAN-Bakal calon wali kota Tangsel Arsid menjawab pertanyaan salah seorang pendukung incumben Airin Rachmi Diany yang mempertanyakan apa kontrIbusi dirinya di Tangsel. 
 
"Jelas saya belum dapat memberikan kontribusi selain menjadi masyarakat yang baik dan taat hukum. Karena saya saat ini masih sebagai masyarakat biasa," ujarnya disela acara pemaparan visi misi PKB Tangsel. 
 
Arsid mengatakan, dirinya cukup tertantang untuk bisa memberikan kontribusi bagi masyarakat Kota Tangerang Selatan dengan menciptakan ketertiban masyarakat.
 
"Karena itu lah saya ingin berkontribusi. Meski sebenarnya ada kontribusi saya, yakni memasang WiFi gratis di 23 titik wilayah yang ada di Tangsel," tuturnya. 
 
 
"Jelas untuk level masyarakat biasa itu (kontribusi) sudah lebih dari cukup. Memang dia sendiri (akun yang mempertanyakan kontribusi Arsid) sudah berbuat apa saja untuk masyarakat," tutur Arsid seraya tersenyum.
OPINI
Bukan Kandang Setan, Tapi Benteng Digital

Bukan Kandang Setan, Tapi Benteng Digital

Jumat, 23 Januari 2026 | 18:22

Argumentasi yang dibangun oleh Khikmawanto mengenai urgensi pembuatan "Kandang Setan" di Kota Tangerang memang terdengar seperti sebuah kejujuran yang menyentak di tengah kelesuan moralitas publik.

BISNIS
Perkuat Jaringan Layanan, WOM Finance KC Tigaraksa Pindah ke Lokasi Strategis di Cikupa

Perkuat Jaringan Layanan, WOM Finance KC Tigaraksa Pindah ke Lokasi Strategis di Cikupa

Kamis, 22 Januari 2026 | 15:01

PT Wahana Ottomitra Multiartha Tbk (WOM Finance) resmi mengumumkan perpindahan Kantor Cabang (KC) Tangerang 4 Tigaraksa ke lokasi baru yang lebih strategis, demi memberikan pelayanan yang lebih prima dan nyaman bagi nasabah.

TOKOH
Innalillahi, Epy Kusnandar ”Kang Mus” Meninggal Dunia

Innalillahi, Epy Kusnandar ”Kang Mus” Meninggal Dunia

Rabu, 3 Desember 2025 | 18:21

Kabar duka datang dari dunia hiburan Tanah Air. Aktor senior Epy Kusnandar meninggal dunia pada Rabu, 3 Desember 2025.Informasi tersebut pertama kali dibagikan melalui unggahan akun Instagram istrinya, Karina Ranau.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill