Connect With Us

Airin Kepengin LRT ada di Tangsel

Denny Bagus Irawan | Jumat, 23 Oktober 2015 | 05:22

Benyamin Davnie. (Dira Derby / TangerangNews.com)



TANGERANG-Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Airin Rachmi Diany telah menyatakan keinginannya agar Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) agar Light Rail Transit (LRT) tak hanya sampai di Lebak Bulus, tetapi juga sampai ke Tangsel.

“Bu Wali sudah ada komunikasi itu ke Gubernur DKI,  LRT kita ingin tarik yang dari Lebak Bulus ke Tangsel, ” tutur Benyamin Davnie, Wakil Wali Kota Tangsel, Jumat (23/10/2015).

Saat ini, kata Benyamin, Pemkot Tangsel telah berkeinginan konsep yang sedang dilakukan DKI Jakarta dapat melebar ke Tangsel. “Artinya, kita ingin ada moda transportasi yang dapat terintegrasi dengan DKI Jakarta, ya kita berharap LRT ini,” terang Benyamin.  

 

Setidaknya, kata Benyamin, koridor Ciputat nantinya dapat dimasukan dalam desain DKI Jakarta agar diteruskan.”Tangsel sangat siap, menyediakan space di Ciputat. Karena tak bisa Tangsel bekerja sendiri, bikin sendiri LRT, Tangsel harus terintegrasi,” tuturnya.

 

BISNIS
Kota Tangerang Buka Pintu Jika Apple Investasi di Indonesia 

Kota Tangerang Buka Pintu Jika Apple Investasi di Indonesia 

Rabu, 24 April 2024 | 09:53

Pemerintah pusat tengah menjalankan rencana strategis bersama salah satu perusahaan teknologi terbesar di dunia, Apple.

TANGSEL
Wanita Cantik Tewas Gantung Diri di Ciputat Tangsel, Diduga Depresi Gegara Tumor Payudara

Wanita Cantik Tewas Gantung Diri di Ciputat Tangsel, Diduga Depresi Gegara Tumor Payudara

Jumat, 26 April 2024 | 18:02

Seorang gadis cantik yang tinggal di Jalan Ki Hajar Dewantoro, Kelurahan Sawah Baru, Ciputat Kecamatan Ciputat, Tangerang Selatan, mengakhiri hidupnya dengan gantung diri.

BANTEN
Tol Tangerang-Merak Dilebarkan Jadi 3 Lajur dari Serang Barat hingga Cilegon Timur

Tol Tangerang-Merak Dilebarkan Jadi 3 Lajur dari Serang Barat hingga Cilegon Timur

Jumat, 26 April 2024 | 18:55

Astra Infra Toll Road Tangerang-Merak pada tahun ini melakukan pekerjaan proyek konstruksi penambahan lajur ketiga, pada segmen Serang Barat (KM 77+375) sampai dengan Cilegon Timur (KM 87+150).

KAB. TANGERANG
Usai Lebaran, 1.274 Pendatang Masuk ke Kabupaten Tangerang

Usai Lebaran, 1.274 Pendatang Masuk ke Kabupaten Tangerang

Jumat, 26 April 2024 | 22:48

Usai Lebaran 2024. sebanyak 1.274 jiwa penduduk baru tercatat datang ke wilayah Kabupaten Tangerang.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill