Connect With Us

Airin Dilantik Rano Karno Besok

Denny Bagus Irawan | Selasa, 19 April 2016 | 17:00

Airin Rachmi Diany saat ikut dalam sebuah kegiatan TNI di Serpong. (Dira Derby / Tangerangnewscom)

 

TANGERANG SELATAN-Gubernur Provinsi Banten, Rano Karno akan melantik pasangan incumbent di Pilkada Kota Tangerang Selatan (Tangsel) yakni Airin Rachmi Diany dan Benyamin Davnie sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota pada Rabu (20/4) besok.

 

Komisioner KPU Kota Tangsel, Badrusalam pada Selasa (19/4) mengatakan, pelantikan akan dilakukan sekitar pukul 09.00 WIB di Universitas Terbuka Pondok Cabe Tangsel. Baca Juga : Ini Janji Airin-Benyamin Benahi Citra Tangsel

 

“Pak Gubernur akan melantik, mengatasnamakan Kementerian Dalam Negeri," ujar Badrusalam.

 

Adapun jumlah perolehan yang ditetapkan KPU, paslon nomor urut 1 Ikhsan Modjo-Li Claudia Chandra memperoleh 42.074 suara.


Sementara paslon nomor urut 2 Arsid-Elvier Ariadiannie Soedarto Poetri memperoleh 164.732 suara.

 

Sedangkan suara terbanyak diperoleh paslon nomor urut 3 Airin Rachmi Diany-Benyamin Davnie mendapat 305.322 suara. Airin memperoleh 305.322 suara atau  59,62 persen dari jumlah suara sah.

 

AYO! TANGERANG CERDAS
Pra-PPDB SMP Kota Tangerang 2024/2025 Dibuka, Ini Alur dan Syarat Pendaftarannya 

Pra-PPDB SMP Kota Tangerang 2024/2025 Dibuka, Ini Alur dan Syarat Pendaftarannya 

Rabu, 17 April 2024 | 09:55

Dinas Pendidikan Kota Tangerang kembali membuka Pra Penerimaan Peserta Didik Baru (Pra-PPDB) untuk tahun ajaran 2024/2025.

TOKOH
Mengenal Baden Powell dan Sejarah Dicetuskannya Pramuka

Mengenal Baden Powell dan Sejarah Dicetuskannya Pramuka

Kamis, 22 Februari 2024 | 15:37

Praja Muda Karana atau Pramuka merupakan gerakan kepanduan paling populer yang dicetuskan oleh Baden Powell.

PROPERTI
Hadirkan Hunian Premium, Paramount Land Perkenalkan New Matera

Hadirkan Hunian Premium, Paramount Land Perkenalkan New Matera

Rabu, 3 April 2024 | 06:47

Dalam rangka menghadirkan hunian premium dengan fasilitas lengkap dan lokasi strategis, serta akses cepat untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari bagi konsumen kelas atas

SPORT
Prediksi Skor dan Susunan Pemain Persik vs Persita, Misi Jauhi Zona Degradasi Berlanjut 

Prediksi Skor dan Susunan Pemain Persik vs Persita, Misi Jauhi Zona Degradasi Berlanjut 

Jumat, 19 April 2024 | 12:41

Pekan ke-32 BRI Liga 1 musim 2023/2024 mempertemukan antara Persik Kediri melawan Persita Tangerang di Stadion Brawijaya, Kediri, Jawa Timur, pada Sabtu, 20 April 2024, sekira pukul 15.00 WIB.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill