Connect With Us

Ini Janji Airin-Benyamin Benahi Citra Tangsel

Denny Bagus Irawan | Selasa, 19 April 2016 | 17:50

Airin-Benyamin (tangerangnews / deddy)

 

TANGERANG SELATAN-Setelah dilantik besok, Airin Rachmi Diany-Benyamin Davnie mencoba memperbaiki citra kota tersebut dengan mengedepankan perbaikan infrastruktur, salah satunya Jalan Raya Siliwangi.  

 

Citra kota yang sempat dipasangi sejumlah poster sebagai kota korupsi  di sejumlah titik oleh orang yang belum diketahui itu,  menurut Benyamin Davnie akan segera pulih.

 

“Kami akan selesaikan masalah infrastuktur jalan yang hingga kini belum selesai. Seperti Jalan Raya Siliwangi,” terang Wakil Wali Kota Tangsel Benyamin Davnie, Selasa (19/4/2016).

 

Menurutnya, pihaknya akan segera menyelesaikan permasalahan tersebut, seperti soal pembebasan tanah dengan mentargetkan Oktober 2016.

 

“Pokoknya seluruhnya kami akan selesaikan pada tahun ini, termasuk di Jalan Raya Maruga –Ciater,” tandasnya.  

 

AYO! TANGERANG CERDAS
Ini Jadwal dan Mata Pelajaran yang Diujikan Pada TKA SD dan SMP 2026

Ini Jadwal dan Mata Pelajaran yang Diujikan Pada TKA SD dan SMP 2026

Senin, 5 Januari 2026 | 11:12

Tes Kemampuan Akademik atau TKA kembali akan dilaksanakan pada 2026 untuk jenjang SD dan SMP. Pelaksanaan asesmen ini dijadwalkan berlangsung pada April 2026 dan dapat diikuti peserta didik dari jalur pendidikan formal, nonformal, maupun informal.

PROPERTI
Ini Alasan Gading Serpong Berkembang Pesat Jadi Pusat Bisnis Baru di Tangerang Raya

Ini Alasan Gading Serpong Berkembang Pesat Jadi Pusat Bisnis Baru di Tangerang Raya

Jumat, 9 Januari 2026 | 18:47

Kawasan Paramount Gading Serpong tidak hanya dikembangkan sebagai kawasan hunian, wilayah ini dirancang dengan konsep terpadu yang mencakup area komersial, fasilitas pendidikan, layanan kesehatan, hingga ruang publik penunjang aktivitas masyarakat.

TOKOH
Innalillahi, Epy Kusnandar ”Kang Mus” Meninggal Dunia

Innalillahi, Epy Kusnandar ”Kang Mus” Meninggal Dunia

Rabu, 3 Desember 2025 | 18:21

Kabar duka datang dari dunia hiburan Tanah Air. Aktor senior Epy Kusnandar meninggal dunia pada Rabu, 3 Desember 2025.Informasi tersebut pertama kali dibagikan melalui unggahan akun Instagram istrinya, Karina Ranau.

MANCANEGARA
WEF Proyeksikan Badai PHK Berlanjut hingga 2030, Penyebabnya Gegara AI 

WEF Proyeksikan Badai PHK Berlanjut hingga 2030, Penyebabnya Gegara AI 

Kamis, 8 Januari 2026 | 13:17

Pergantian tahun belum membawa angin segar bagi pasar tenaga kerja global. Ancaman pemutusan hubungan kerja diperkirakan masih akan membayangi hingga beberapa tahun ke depan, bahkan berpotensi berlangsung sampai 2030.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill