Connect With Us

Lagi, Hujan Deras Rendam dan Longsor di Tangsel

Yudi Adiyatna | Minggu, 22 April 2018 | 19:00

Akibat hujan deras terjadi Banjir dengan genangan cukup tinggi terjadi di Kp. Bulak RT. 02 RW. 04 Kelurahan Pondok Kacang Timur. (@TangerangNews / Yudi Adiyatna)

TANGERANGNEWS.com-Hujan deras yang mengguyur wilayah Tangerang Selatan (Tangsel) dan sekitarnya sejak pukul 14.00 siang tadi telah mengakibatkan beberapa titik di Kota Tangsel terendam.

Wakil Wali Kota Tangsel Benyamin Davnie mengatakan,  derasnya hujan yang tinggi mengakibatkab  drainase yang ada tidak dapat menampung debit air.  Selain itu terdapat kebocoran pada tanggul di Kali Serua, Kampung Bulak.

BACA JUGA:

"Banjir dengan genangan cukup tinggi terjadi di Kampung Bulak RT 02/ 04 Kelurahan Pondok Kacang Timur, Pondok Aren dan di Pondok Maharta," jelas Benyamin.

     Terjadi longsor di kawasan Graha Raya Bintaro dan Perumahan BPI Pamulang.

Akibat banjir tersebut ketinggian genangan di sekitar pemukiman warga mencapai 60 sentimeter.  Terdapat 15 kepala keluarga terdampak yang rumahnya terendam banjir.

"Air mulai naik dari pukul 14.00 dan pada pukul 17.00 air sudah surut serta kondisi sudah normal kembali," jelasnya.

Selain di dua lokasi tersebut, di wilayah Tangsel juga terdapat beberapa titik banjir.  Bahkan terjadi longsor  seperti yang terjadi di kawasan Graha Raya Bintaro dan Perumahan BPI Pamulang.(DBI/RGI)

AYO! TANGERANG CERDAS
Daftar SMA Paling Berprestasi di Kota Tangerang, Bisa Jadi Acuan SPMB 2026

Daftar SMA Paling Berprestasi di Kota Tangerang, Bisa Jadi Acuan SPMB 2026

Selasa, 30 Desember 2025 | 14:17

Para siswa kelas 9 di Kota Tangerang tengah bersiap melanjutkan pendidikan ke jenjang SMA menjelang SPMB 2026. Tentunya, sekolah dengan rekam jejak prestasi menjadi incaran.

HIBURAN
Pulang ke Tangsel Usai Juarai DA7, Tasya Allesia Bakal Gelar Konser di Taman Kota 2 Besok

Pulang ke Tangsel Usai Juarai DA7, Tasya Allesia Bakal Gelar Konser di Taman Kota 2 Besok

Kamis, 1 Januari 2026 | 21:59

Suasana Pusat Pemerintahan Kota (Puspemkot) Tangerang Selatan (Tangsel) pecah seketika pada Kamis 1 Januari 2026.

SPORT
Media Kanada Sebut PSSI Sudah Tunjuk John Herdman Tangani Timnas Indonesia, Gajinya Rp670 Juta per Bulan

Media Kanada Sebut PSSI Sudah Tunjuk John Herdman Tangani Timnas Indonesia, Gajinya Rp670 Juta per Bulan

Senin, 29 Desember 2025 | 07:11

Nama John Herdman dikabarkan semakin dekat untuk menempati kursi pelatih kepala Timnas Indonesia. Media Kanada, Waking The Red, melaporkan bahwa pelatih asal Inggris tersebut telah mencapai kesepakatan dengan PSSI

BANDARA
Amankan Arus Nataru, BNN Kota Tangerang Tes Urine Puluhan Pilot dan Pramugari di Bandara Soetta

Amankan Arus Nataru, BNN Kota Tangerang Tes Urine Puluhan Pilot dan Pramugari di Bandara Soetta

Rabu, 24 Desember 2025 | 22:30

Menjelang puncak arus mudik Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2026, Badan Narkotika Nasional (BNN) Kota Tangerang melakukan langkah preventif ketat di sektor transportasi udara.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill