Connect With Us

Tekan Golput, Begini Cara Warga Serpong Utara

Rachman Deniansyah | Selasa, 16 April 2019 | 21:17

Kampung Bhineka Tunggal Ika Cornelia Residence, Pondok Jagung Timur, Serpong Utara. (TangerangNews/2019 / Rachman Deniansyah)

 

TANGERANGNEWS.com-Kreatifitas warga Cornelia Residence, Pondok Jagung Timur, Serpong Utara, Tangerang Selatan membuat Tempat Pemungutan Suara (TPS) unik bertema Kampung Bhineka Tunggal Ika ternyata memiliki beragam tujuan.

Selain ingin menunjukkan keberagaman suku dan budaya di Indonesia, TPS tersebut juga salah satu siasat menekan angka warga yang tidak menggunakan hak pilihnya atau yang lebih dikebal golongan putih (Golput).

Hal itu disampaikannya Ketua KPPS 025 Hariadi Agung. Selain menjadi pembeda, kata dia, TPS dengan tema unik tersebut juga berhasil menarik minat masyarakat untuk datang ke TPS.

"Dari pemilu sebelumnya, bisa dibilang 95 sampai 97 persen tingkat kedatangannya," ucap Agung, Selasa (16/4/2019).

Agung menjelaskan, menilik pada Pemilu sebelumnya, warga sangat antusias datang ke TPS, sehingga stigma warga perumahan yang sulit dihadirkan ke TPS dapat ditepis di lokasi tersebut.

Berbekal pengalaman tersebut, lanjutnya, tradisi membuat TPS dengan tema unik pun terus dipertahankan di lingkungan tersebut. Sehingga, jumlah warga yang golput pun dapat ditekan.

"Banyak warga yang antusias, datang kesini pakai pakaian sesuai tema. Ada yang nggak langsung pulang, jadi betah," jelasnya.(RAZ/HRU)

MANCANEGARA
Khawatir Terpapar Radioaktif Cesium-137, Udang Impor dari Indonesia Ditarik Lagi dari Pasar AS 

Khawatir Terpapar Radioaktif Cesium-137, Udang Impor dari Indonesia Ditarik Lagi dari Pasar AS 

Senin, 20 Oktober 2025 | 12:07

Perusahaan makanan laut asal Seattle, Amerika Serikat (AS), Aquastar, melakukan penarikan sukarela (voluntary recall) terhadap sejumlah produk udang beku yang dijual di berbagai toko ritel besar di seluruh negeri.

TOKOH
Kabar Duka, Ketua KONI Banten Edi Ariadi Meninggal Dunia di RS Siloam Karawaci

Kabar Duka, Ketua KONI Banten Edi Ariadi Meninggal Dunia di RS Siloam Karawaci

Senin, 8 September 2025 | 08:52

Kabar duka datang dari keluarga besar Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Provinsi Banten. Ketua Umum KONI Banten, Edi Ariadi, yang juga mantan Wali Kota Cilegon periode 2016-2021, meninggal dunia pada Senin, 8 September 2025, pagi.

WISATA
10 Rekomendasi Kuliner Pesisir Timur Indonesia yang Wajib Dicoba di FKS 2025

10 Rekomendasi Kuliner Pesisir Timur Indonesia yang Wajib Dicoba di FKS 2025

Selasa, 16 September 2025 | 19:15

Festival Kuliner Serpong (FKS) 2025 kembali hadir memanjakan lidah para penggemar kuliner yang berlangsung di Area Parkir Selatan Summarecon Mall Serpong (SMS) Tangerang, selama 28 Agustus hingga 28 September 2025.

BANDARA
InJourney Airports Latih 24 Warga Lokal Jadi Personel Keamanan Bandara Soetta Melalui Program Airport Cerdaskan Bangsa

InJourney Airports Latih 24 Warga Lokal Jadi Personel Keamanan Bandara Soetta Melalui Program Airport Cerdaskan Bangsa

Kamis, 16 Oktober 2025 | 20:11

PT Angkasa Pura Indonesia (InJourney Airports) Kantor Cabang Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Soetta) secara resmi meluncurkan program Corporate Social Responsibility (CSR) unggulan bertajuk "Airport Cerdaskan Bangsa".

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill