Connect With Us

Ke Bandara, Presiden Jokowi Enggan Ditanya Soal Demo Ahok

Denny Bagus Irawan | Jumat, 4 November 2016 | 14:00

Jokowi saat mendatangi lokasi proyek Kereta Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten. (@TangerangNews.com 2016 / Raden Bagus Irawan)

 

TANGERANGNews.com-Presiden Jokowi datang ke Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, Jumat (4/11/2016) sekitar pukul 11.30 WIB. Setelah itu Jokowi menjalankan Salat Jumat di Masjid yang ada di Bandara Soekarno-Hatta. Seusai salat, Presiden mendatangi lokasi proyek stasiun Kereta Bandara yang berada di Garuda Maintenance Facility (GMF).

 

Kedatangannya ke sana untuk memastikan agar proyek tersebut berjalan lancar sesuai dengan batas waktu yang ditentukan yakni Juli 2017. Namun, disela-sela blusukannya itu Jokowi sempat ditanya wartawan mengenai aksi demonstrasi terhadap Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok.  

 

Padahal wartawan tidak hanya sekali menanyakan hal itu, tapi Jokowi tetap meneruskan penjelasannya mengenai proyek kereta di Bandara Soekarno-Hatta.

 

 

 

  

OPINI
Jemput Bola Kejar Pajak, Haruskah?

Jemput Bola Kejar Pajak, Haruskah?

Senin, 18 November 2024 | 14:36

Tidak bisa dimungkiri, dalam sistem kapitalisme sumber pemasukan utama negara didapatkan dari pajak. Maka tidak heran jika akhirnya berbagai cara dilakukan demi menertibkan rakyat dalam membayar pajak

TOKOH
Profil Marselino Ferdinan Si Pencetak Gol Kemenangan Timnas Indonesia vs Arab Saudi

Profil Marselino Ferdinan Si Pencetak Gol Kemenangan Timnas Indonesia vs Arab Saudi

Rabu, 20 November 2024 | 10:35

Sosok pemain muda Marselino Ferdinan menjadi sorotan setelah mencetak dua gol kemenangan bagi Timnas Indonesia dalam laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 melawan Arab Saudi pada 19 November 2024, di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK).

KOTA TANGERANG
Menu MBG di SMKN 3 Kota Tangerang Dibuat Siswa Jurusan Tata Boga

Menu MBG di SMKN 3 Kota Tangerang Dibuat Siswa Jurusan Tata Boga

Kamis, 21 November 2024 | 18:52

Pelaksanaan uji coba program Makan Bergizi Gratis (MBG) kembali digelar di Kota Tangerang, dimana kali ini menyasar tingkat SMA.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill