Dukung Pariwisata Ramah Lingkungan, Bandara Soetta Lestarikan Terumbu Karang di Tanjung Lesung Banten
Jumat, 16 Agustus 2024 | 10:55
Dalam rangka memperkuat komitmen terhadap pelestarian lingkungan dan keberlanjutan pariwisata, Manajemen Bandara Soekarno-Hatta (Soetta) meluncurkan program konservasi terumbu karang yang berlokasi di Kawasan Pantai Lalasa, Tanjung Lesung Resort