Connect With Us

Giliran Gubernur Wahidin Jenguk Korban Kebakaran di RSU Tangerang

Achmad Irfan Fauzi | Jumat, 27 Oktober 2017 | 17:00

Gubernur Banten, Wahidin Halim saat menjenguk para korban kebakaran di RSU Kabupaten Tangerang, Jumat (27/10/2017). (@TangerangNews.com / Achmad Irfan Fauzi)

TANGERANGNEWS.com -Gubernur Banten, Wahidin Halim yang juga akrab disapa WH menjenguk para korban kebakaran yang sedang dirawat di RSU Kabupaten Tangerang yang berlokasi di Jalan Jenderal Ahmad Yani, Kota Tangerang, Jumat (27/10/2017).

Dirinya datang bersama dengan rombongannya tiba di RSU pada pukul 14.30 WIB.

"Sekarang yang dirawat dirumah sakit agar cepat sembuh, saya prihatin kepada mereka yang berniat mencari nafkah malah terkena musibah," ujarnya.

Mantan wali kota Tangerang merasa prihatin dengan korban dengan memberikan santunan kepada para korban sebanyak Rp10 juta.

"Kondisi para korban yang saya lihat memang ada yang masih belum sadar, luka bakarnya cukup parah," kata dia.(DBI/HRU)

KAB. TANGERANG
Dipecat Gegara Bolos Berbulan-bulan, 2 ASN Kabupaten Tangerang Masih Terima Gaji

Dipecat Gegara Bolos Berbulan-bulan, 2 ASN Kabupaten Tangerang Masih Terima Gaji

Sabtu, 8 November 2025 | 21:40

Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPKSDM) Kabupaten Tangerang menyampaikan bahwa dua aparatur sipil negara (ASN) yang tengah menjalani proses pemberhentian masih tetap menerima gaji sampai keputusan resmi pemecatan dikeluarkan.

NASIONAL
Ledakan Guncang SMAN 72 Jakarta saat Salat Jumat, 54 Orang Luka luka

Ledakan Guncang SMAN 72 Jakarta saat Salat Jumat, 54 Orang Luka luka

Jumat, 7 November 2025 | 21:24

Lingkungan SMAN 72 Kelapa Gading, Jakarta, digegerkan dengan suara dentuman keras tepat menjelang salat Jumat, 7 November 2025.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill