Connect With Us

BMKG Keluarkan Peringatan Dini Cuaca Ekstrem di Wilayah Tangerang

Tim TangerangNews.com | Senin, 8 November 2021 | 09:40

Ilustrasi hujan lebat. (@TangerangNews / Inews)

TANGERANGNEWS.com-Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) merilis peringatan dini cuaca ekstrem untuk Senin 8 November 2021.

Dikutip dari bmkg.go.id, sejumlah kabupaten/kota berpotensi mengalami cuaca ekstrem, yakni hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang. 

Untuk wilayah Banten, yaitu Kabupaten Tangerang bagian selatan, Kota Tangerang Selatan, Pandeglang bagian utara serta Lebak bagian utara dan tengah.

BMKG memperingatkan untuk mewaspadai potensi hujan yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang di wilayah tersebut.

"Waspada potensi hujan sedang hingga lebat yang dapat di sertai kilat/petir dan angin kencang di wilayah Kabupaten Tangerang bagian Selatan dan Kota Tangerang Selatan,” tulis BMKG dalam situs resminya, Senin dini hari.

Sedangkan untuk wilayah Kota Tangerang, diprediksi hujan ringan nanti siang.

TANGSEL
Viral Aksi Dramatis Evakuasi Kucing Terjebak di Ruko Kosong di Bintaro Tangsel

Viral Aksi Dramatis Evakuasi Kucing Terjebak di Ruko Kosong di Bintaro Tangsel

Jumat, 19 April 2024 | 20:50

Beredar video di media sosial proses evakuasi seekor kucing terjebak di ruko, tepatnya di Ruko Kebayoran Square C-08, Bintaro, Kelurahan Pondok Jaya, Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan (Tangsel).

TOKOH
Mengenal Baden Powell dan Sejarah Dicetuskannya Pramuka

Mengenal Baden Powell dan Sejarah Dicetuskannya Pramuka

Kamis, 22 Februari 2024 | 15:37

Praja Muda Karana atau Pramuka merupakan gerakan kepanduan paling populer yang dicetuskan oleh Baden Powell.

OPINI
Gurita Korupsi, Praktik Culas Pertambangan “Si Emas Putih”

Gurita Korupsi, Praktik Culas Pertambangan “Si Emas Putih”

Senin, 15 April 2024 | 12:24

Jagat dunia maya tengah dihebohkan oleh kasus korupsi super besar yang terjadi baru-baru ini, yakni korupsi yang melibatkan suami dari aktris Sandra Dewi, Harvey Moeis, serta Helena Lim sosok yang terkenal sebagai crazy rich Pantai Indah Kapuk (PIK).

WISATA
Libur Lebaran 2024, 6 Rekomendasi Wisata Belanja di Kota Tangerang

Libur Lebaran 2024, 6 Rekomendasi Wisata Belanja di Kota Tangerang

Jumat, 12 April 2024 | 06:54

Selama libur Lebaran 2024, Kota Tangerang memiliki berbagai tempat yang masih dapat dikunjungi.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill