Connect With Us

BMKG Peringatkan Potensi Hujan Lebat dan Angin Kencang di Tangerang

Tim TangerangNews.com | Rabu, 10 November 2021 | 10:15

Ilustrasi peringatan dini cuaca BMKG. (@TangerangNews / Thinkstock Photos)

TANGERANGNEWS.com-Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini untuk hari ini, Rabu 10 November 2021, di sejumlah wilayah di Tangerang, Banten. 

Warga di tiga wilayah Tangerang agar mewaspadai potensi hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai kilat atau petir dan angin kencang yang akan terjadi di sebagian besar wilayah itu.

Ketiga wilayah tersebut yaitu Kota Tangerang, Kota Tangerang Selatan, dan Kabupaten Tangerang Bagian Selatan.

“Waspada potensi hujan yang disertai dengan kilat atau petir dan angin kencang pada siang hingga malam hari di Kota Tangerang, Tangerang Selatan, Kabupaten Tangerang bagian Selatan,” tulis BMKG.

Berdasarkan prakiraan cuaca BMKG juga disebutkan, pada pagi hari hampir di seluruh wilayah Banten akan cerah berawan. Sedangkan pada siang hari, terjadi awan tebal, hujan ringan hingga hujan sedang.

Adapun pada malam hari prakiraan cuaca sebagian wilayah masih terjadi hujan ringan dan awan tebal, sementara dinihari hampir semua wilayah berawan.

PROPERTI
Ini Alasan Gading Serpong Berkembang Pesat Jadi Pusat Bisnis Baru di Tangerang Raya

Ini Alasan Gading Serpong Berkembang Pesat Jadi Pusat Bisnis Baru di Tangerang Raya

Jumat, 9 Januari 2026 | 18:47

Kawasan Paramount Gading Serpong tidak hanya dikembangkan sebagai kawasan hunian, wilayah ini dirancang dengan konsep terpadu yang mencakup area komersial, fasilitas pendidikan, layanan kesehatan, hingga ruang publik penunjang aktivitas masyarakat.

AYO! TANGERANG CERDAS
Ini Jadwal dan Mata Pelajaran yang Diujikan Pada TKA SD dan SMP 2026

Ini Jadwal dan Mata Pelajaran yang Diujikan Pada TKA SD dan SMP 2026

Senin, 5 Januari 2026 | 11:12

Tes Kemampuan Akademik atau TKA kembali akan dilaksanakan pada 2026 untuk jenjang SD dan SMP. Pelaksanaan asesmen ini dijadwalkan berlangsung pada April 2026 dan dapat diikuti peserta didik dari jalur pendidikan formal, nonformal, maupun informal.

KAB. TANGERANG
Terbukti Korupsi Pagar Laut, Kades Kohod Tangerang dan 3 Rekannya Divonis 3,5 Tahun Penjara

Terbukti Korupsi Pagar Laut, Kades Kohod Tangerang dan 3 Rekannya Divonis 3,5 Tahun Penjara

Selasa, 13 Januari 2026 | 21:40

Majelis hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Serang menjatuhkan vonis 3 tahun 6 bulan penjara kepada Arsin, Kepala Desa (Kades) Kohod, Kecamatan Pakuhaji, Kabupaten Tangerang.

TEKNO
Honda Vario 125 Generasi Terbaru Resmi Diluncurkan, Tampil Lebih Sporty dengan Gaya Street

Honda Vario 125 Generasi Terbaru Resmi Diluncurkan, Tampil Lebih Sporty dengan Gaya Street

Selasa, 13 Januari 2026 | 20:37

PT Wahana Makmur Sejati (WMS) membuka awal tahun dengan menghadirkan penyegaran di segmen skutik 125 cc. Melalui gelaran Regional Public Launching, resmi memperkenalkan All New Honda Vario 125

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill