Connect With Us

Prakiraan Cuaca BMKG Senin 27 Februari 2023, Potensi Hujan Masih Terjadi di Tangerang

Fahrul Dwi Putra | Minggu, 26 Februari 2023 | 19:25

Ilustrasi hujan disertai petir. (@TangerangNews / Istimewa)

TANGERANGNEWS.com- Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) wilayah dua merilis prakiraaan cuaca, Senin 27 Februari 2023.

Menurut BMKG, cuaca hujan masih berpotensi melanda wilayah Banten, termasuk Tangerang.

BMKG memprediksi sebagian besar wilayah Kabupaten Tangerang diselimuti awan tebal dan hujan ringan sejak pagi hingga dini hari. 

Hal serupa pun terjadi di wilayah Kota Tangerang dan Kota Tangerang Selatan (Tangsel).

"Waspada potensi terjadi hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang," tulis BMKG melalui laman resminya seperti dikutip, Minggu 26 Februari 2023.

Adapun berikut adalah rincian prakiraan cuaca besok, Senin 27 Februari 2023.

 

Kota Tangerang

Suhu: 23 - 30 derajat celcius 

Kelembapan: 65 - 90 persen 

Arah angin: 20 km/jam

Pagi (07.00 - 10.00 WIB): Berawan tebal

Siang (13.00 - 16.00 WIB): Hujan ringan

Malam (19.00 - 22.00 WIB): Berawan hingga hujan ringan

Dini Hari (01.00 - 07.00 WIB): Berawan tebal

 

Kabupaten Tangerang

Suhu: 23 - 30 derajat celcius 

Kelembapan: 60 - 90 persen 

Arah angin: 20 km/jam

Pagi (07.00 - 10.00 WIB): Berawan tebal 

Siang (13.00 - 16.00 WIB): Hujan ringan 

Malam (19.00 - 22.00 WIB): Berawan hingga hujan ringan

Dini Hari (01.00 - 07.00 WIB): Berawan tebal

 

Kota Tangsel

Suhu: 22 - 30 derajat celcius 

Kelembapan: 65 - 95 persen 

Arah angin: 20 km/jam

Pagi (07.00 - 10.00 WIB): Berawan tebal 

Siang (13.00 - 16.00 WIB): Hujan ringan 

Malam (19.00 - 22.00 WIB): Berawan tebal

Dini Hari (01.00 - 07.00 WIB): Berawan tebal.

BANTEN
Telkomsel Pastikan Jaringan Kuat di Jalur Penyeberangan Merak-Bakauheni Selama Mudik Lebaran

Telkomsel Pastikan Jaringan Kuat di Jalur Penyeberangan Merak-Bakauheni Selama Mudik Lebaran

Jumat, 19 April 2024 | 01:17

Sebagai perusahaan telekomunikasi berbasis digital yang terdepan, Telkomsel berkomitmen untuk memberikan solusi konektivitas jaringan dengan kecepatan tinggi di sepanjang jalur laut pelabuhan Merak - Bakauheni.

AYO! TANGERANG CERDAS
Pra-PPDB SMP Kota Tangerang 2024/2025 Dibuka, Ini Alur dan Syarat Pendaftarannya 

Pra-PPDB SMP Kota Tangerang 2024/2025 Dibuka, Ini Alur dan Syarat Pendaftarannya 

Rabu, 17 April 2024 | 09:55

Dinas Pendidikan Kota Tangerang kembali membuka Pra Penerimaan Peserta Didik Baru (Pra-PPDB) untuk tahun ajaran 2024/2025.

NASIONAL
Info Lowongan Kerja, Simak Syarat dan Kualifikasi Rekrutmen KAI

Info Lowongan Kerja, Simak Syarat dan Kualifikasi Rekrutmen KAI

Kamis, 18 April 2024 | 12:51

PT Kereta Api Indonesia (Persero), atau KAI, tengah membuka rekrutmen terbaru untuk tahun 2024 dengan menawarkan lowongan kerja bagi lulusan S1 dari berbagai jurusan.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill