Connect With Us

Pemprov Banten Awasi Delapan Sungai Penyebab Banjir

| Rabu, 25 Januari 2012 | 21:13

TANGERANG-Pemerintah Provinsi Banten, melakukan pengawasan terhadap delapan sungai yang berpotensi menyebabkan banjir di kota/kabupaten. Kedelapan sungai tersebut adalah Cidanau, Ciujung, Cidurian, Cisadane, Cimadur, Cibiliung Atau Cibinuangen, Ciliman dan Cibingur.
 
Oleh karena itu, Badan Penanggulangn Becana Daerah atau dinas terkait lainnya harus berperan aktif dalam penanganan bencana saat terjadi maupun pasca banjir.
 
"Kami minta kepada Pemerintah Kota/kabupaten untuk melakukan pengawasan terhadap kondisi di sekitar sungai seperti tanggul dan pemukiman warga karena air dari delapan sungai tersebut sangat besar potensinya terjadi banjir," kata Sekretaris Daerah Provinsi Banten, Muhadi ditemui saat rapat koordinasi Kesiapsiagaan Menghadapi Bencana Banjir Banten, yang diadakan di Serpong, Rabu (25/1).(DRA)

OPINI
Pemutihan Pajak Tanpa Pemutihan Sistem Hidup, Rakyat Terus Dipalak

Pemutihan Pajak Tanpa Pemutihan Sistem Hidup, Rakyat Terus Dipalak

Senin, 14 April 2025 | 14:10

Masyarakat Kota Tangerang antusias memanfaatkan program pemutihan pajak kendaraan bermotor pada hari pelaksanaannya di Samsat Cikokol Tangerang.

HIBURAN
Bertabur Bintang Superhero, Ini Deretan Daftar Pemain Avengers: Doomsday 

Bertabur Bintang Superhero, Ini Deretan Daftar Pemain Avengers: Doomsday 

Sabtu, 19 April 2025 | 17:05

Marvel Studios resmi mengumumkan deretan pemeran film Avengers: Doomsday yang dijadwalkan tayang pada Mei 2026. Meskipun perilisan film ini masih lebih dari setahun lagi, Marvel sudah mulai membangun antusiasme

BISNIS
RUPST bank bjb Sepakat Tebar Dividen 65,50% dari Laba Bersih 2024

RUPST bank bjb Sepakat Tebar Dividen 65,50% dari Laba Bersih 2024

Rabu, 16 April 2025 | 21:22

PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten Tbk (bank bjb) menyelenggarakan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) Tahun Buku 2024, pada Rabu, 16 April 2025.

AYO! TANGERANG CERDAS
Lulusan SMK Empat Tahun Diprioritaskan Kerja ke Luar Negeri

Lulusan SMK Empat Tahun Diprioritaskan Kerja ke Luar Negeri

Jumat, 18 April 2025 | 11:22

Pendidikan kejuruan tingkat SMK kini makin diarahkan untuk menyiapkan lulusan yang siap kerja, termasuk untuk pasar internasional.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill