Pesantren Modern, Pilar Pendidikan Islam yang Siap Jawab Tantangan Global
Selasa, 22 April 2025 | 17:31
Perubahan zaman yang semakin kompleks mendorong dunia pendidikan untuk tidak hanya mencetak generasi yang cemerlang secara intelektual, tetapi juga unggul dalam spiritualitas dan akhlak.