Connect With Us

Menengok Produksi Tempe di Tangerang

Redaksi | Jumat, 30 April 2021 | 13:05

Salah satu pengrajin tempe saat membuat olahan tempe. (@TangerangNews / Nabela Widya Oktaviani)

TANGERANGNEWS.com-Tempe merupakan makanan yang sangat digemari oleh masyarakat Indonesia, selain rasanya yang enak tempe juga kaya akan manfaat. 

Sebagai makanan khas Indonesia, tempe juga diproduksi di berbagai daerah. Salah satunya di Jalan Irigasi Sipon Blok Tempe, yang merupakan terdapat sentral industri rumahan kerajinan tempe.

Bahan olahan pembuatan Tempe.

Dalam sehari para pengrajin tempe dapat mengolah 85 kg kacang kedelai, yang nantinya di proses di rumahnya masing-masing.

Adapun prosesnya yaitu perebusan, pengupasan, perendaman dan pengasaman yang selanjutnya akan dicuci, diberi ragi, dibungkus dan terkahir difermentasi. 

	Tempe yang setelah di produksi.

"Untuk prosesnya memakan waktu selama 2 hari, semakin bersih pencucian kedelainya maka semakin tahan lama juga tempenya" ujar salah satu pengrajin tempe, Jumat (30/4/2021).

Menurutnya awal bulan Ramadan permintaan tempe melonjak dan dipasarkan ke beberapa pasar di Tangerang.

Bahan olahan pembuatan Tempe.

Selain di goreng, tempe juga dapat diolah menjadi beberapa masakan serta dapat menjadi pilihan alternatif makanan bagi para vegetarian sebagai pengganti daging. (RAZ/RAC)

SPORT
Indomilk Arena Tangerang Sudah Berstandar FIFA, Andra Soni Harap Seluruh Stadion di Banten Menyusul

Indomilk Arena Tangerang Sudah Berstandar FIFA, Andra Soni Harap Seluruh Stadion di Banten Menyusul

Selasa, 18 Maret 2025 | 22:48

Stadion Indomilk Arena Kabupaten Tangerang menjadi salah satu dari 17 stadion di Indonesia yang diesmikan Prabowo Subianto, Selasa 18 Maret 2025.

WISATA
Nikmati Kuliner Ramadan dengan Staycation di Aryaduta Lippo Village

Nikmati Kuliner Ramadan dengan Staycation di Aryaduta Lippo Village

Selasa, 25 Februari 2025 | 10:06

Menyambut bulan suci Ramadan, Aryaduta Lippo Village menghadirkan promo spesial bertajuk Blissful Ramadan untuk menikmati pengalaman menginap yang nyaman dengan berbagai fasilitas istimewa.

KAB. TANGERANG
Driver Ojol Menangis di Polsek Kelapa Dua, Jadi Korban Penipuan Orderan Fiktif

Driver Ojol Menangis di Polsek Kelapa Dua, Jadi Korban Penipuan Orderan Fiktif

Rabu, 2 April 2025 | 12:33

Seorang Driver Online menangis saat di kantor Polsek Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang, pada dini hari, Selasa 2 April 2025.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill