Connect With Us

Spesial, Hotel Allium Tangerang Hadirkan Promo Aneka Soto

Tim TangerangNews.com | Rabu, 6 Oktober 2021 | 20:46

Hotel Allium Tangerang Hadirkan Promo Aneka Soto. (@TangerangNews / Rangga A Zuliansyah)

TANGERANGNEWS.com-Di awal bulan Oktober ini, Hotel Allium Tangerang menawarkan promo aneka soto dengan cita rasa khas Nusantara. Sajian menu-menu istimewa dari soto tersebut antara lain yaitu Soto Bandung, Soto Banjar,  dan Soto Kudus. Sajian spesial menu soto ini dapat dinikmati hanya dengan harga Rp35.000 net/porsi.

Soto yang disediakan sudah termasuk dengan nasi untuk pilihan Soto Bandung dan Soto Kudus. Sedangkan khusus untuk pilihan Soto Banjar, sudah termasuk lontong serta condiment-nya atau bumbu tambahannya. Dijamin pasti nikmat dan menggugah selera. 

	Satu gelas minuman rasa leci.

Tak hanya itu, promo lainnya yang dihadirkan juga yaitu minuman Redberry Fizz dengan harga Rp20.000 net/gelas. Redberry Fizz ini minuman rasa strawberry yang manis dengan tambahan soda yang segar banget sangat cocok buat pendamping makan soto.

Nah, jangan sampai ketinggalan, promo istimewa ini tersedia selama bulan Oktober dan November 2021 di Paris Lyon Café, Hotel Allium Tangerang. Mari silakan hubungi kami di 021-29205555 untuk reservasi.

KOTA TANGERANG
Paca Lebaran, Pelayanan Kesehatan di Kota Tangerang Kembali Buka Hari ini

Paca Lebaran, Pelayanan Kesehatan di Kota Tangerang Kembali Buka Hari ini

Jumat, 4 April 2025 | 13:52

Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Tangerang memastikan pelayanan kesehatan akan kembali beroperasi normal pascacuti bersama Hari Raya Idulfitri 1446 Hijriah.

SPORT
Indomilk Arena Tangerang Sudah Berstandar FIFA, Andra Soni Harap Seluruh Stadion di Banten Menyusul

Indomilk Arena Tangerang Sudah Berstandar FIFA, Andra Soni Harap Seluruh Stadion di Banten Menyusul

Selasa, 18 Maret 2025 | 22:48

Stadion Indomilk Arena Kabupaten Tangerang menjadi salah satu dari 17 stadion di Indonesia yang diesmikan Prabowo Subianto, Selasa 18 Maret 2025.

MANCANEGARA
Trump Umumkan Darurat Ekonomi Nasional, Sebut AS Diperlakukan Tidak Adil dalam Perdagangan  

Trump Umumkan Darurat Ekonomi Nasional, Sebut AS Diperlakukan Tidak Adil dalam Perdagangan  

Kamis, 3 April 2025 | 14:25

Presiden Amerika Serikat Donald Trump mengumumkan keadaan darurat ekonomi nasional pada Selasa, 2 April 2025, waktu setempat.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill