KPU Kabupaten Tangerang Unjuk Maskot Pemilukada
Senin, 3 September 2012 | 17:34
TANGERANG- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tangerang, menggelar Launching Pemilukada 2012, di Lapangan Maulana Yudhanegara, Tigaraksa, Senin (3/8/2012). KPU dalam kesempatan itu menunjukan maskot Pemilukada, yakni Ayam Wareng.