Connect With Us

Buruh Vs Polisi Bentrok di kantornya, Ini kata Bupati Tangerang

Denny Bagus Irawan | Jumat, 12 Desember 2014 | 18:48

Bupati Tangerang Zaki Ahmed Iskandar (Dira Derby / TangerangNews)

TANGERANG-Bupati Tangerang menyesalkan  insiden bentrok antara petugas Kepolisian dengan buruh di Pusat Pemerintahan (Puspem) Kabupaten Tangerang pada Kamis (11/12).

“Saya sesalkan kekerasan yang sampai menelan korban dari kedua belah pihak di Puspem kemarin. Karena sampai jatuh korban dari kedua belah pihak, bahkan pihak dari Pemkab Tangerang juga menjadi korban, empat mobil dinas dirusak,” kata Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar, di Pendoponya, Jalan Kisamaun, Kota Tangerang, Jumat (12/12).

Akibat kekerasan tersebut, kata Bupati, pihaknya telah mengeluarkan uang untuk perbaikan empat mobil dinas yang seharusnya tidak perlu mengeluarkan anggaran.

“Diperkirakan Rp20 juta untuk menggantinya.  Kaca samping pecah, kaca lampu pecah, body pada penyok. Itu yang terjadi kepada empat mobil dinas kita,” terangnya.

Pemaksaan atas demo yang berlarut-larut dengan cara menutup fasilitas publik dan menuntut dengan cara kekerasan, menurut Bupati sebaiknya tidak dilakukan buruh.

Saya pikir untuk hidup layak sudah diatas KHL Rp2,71 juta atau Rp2,73 juta. Silahkan sampaikan aspirasi, tapi jangan menganggu, jangan melakukan tindakan anarkis,” ujar Bupati.
 
SPORT
Prediksi Skor Barito Putera vs Persita BRI Liga 1 2024/2025, Ambisi Pendekar Cisadane Akhiri Kutukan

Prediksi Skor Barito Putera vs Persita BRI Liga 1 2024/2025, Ambisi Pendekar Cisadane Akhiri Kutukan

Jumat, 22 November 2024 | 12:28

Pekan ke-11 lanjutan BRI Liga 1 2024/2025 akan mempertemukan Barito Putera melawan Persita Tangerang di Stadion Sultan Agung, Bantul, pada Sabtu, 23 November 2024.

MANCANEGARA
Kembali ke Gedung Putih, Donald Trump Terpilih Jadi Presiden Amerika Serikat ke-47

Kembali ke Gedung Putih, Donald Trump Terpilih Jadi Presiden Amerika Serikat ke-47

Kamis, 7 November 2024 | 09:27

Donald Trump resmi kembali ke Gedung Putih setelah terpilih sebagai Presiden Amerika Serikat ke-47. Kemenangan ini diumumkan oleh kantor berita The Associated Press pada Rabu dini hari waktu setempat.

BANDARA
WNI Buron Judi Online W88 Ditangkap di Filipina

WNI Buron Judi Online W88 Ditangkap di Filipina

Jumat, 22 November 2024 | 14:52

Warga negara Indonesia (WNI) buronan kasus judi online W88 yang kabur ke Filipina ditangkap aparat Bareskrim Polri.

KOTA TANGERANG
BRI Joglo Berbagi Kebahagiaan, 10 Ribu Paket Sembako Dibagikan ke Warga Kota Tangerang

BRI Joglo Berbagi Kebahagiaan, 10 Ribu Paket Sembako Dibagikan ke Warga Kota Tangerang

Jumat, 22 November 2024 | 12:05

BRI melalui program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) menyalurkan bantuan 10 ribu paket sembako kepada warga di lima kecamatan di Kota Tangerang. Penyerahan simbolis berlangsung di Sekolah Daarul Falah,l

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill