Connect With Us

Pergoki motornya dicuri di minimarket Cikupa, Andri Ditembak Sampai Tewas

Denny Bagus Irawan | Sabtu, 28 Januari 2017 | 02:00

Korban penembakan pelaku curanmor. (@tangerangnews 2017 / Istimewa)

TANGERANGNews.com-Andri Sofyan,33, seorang warga Kampung Kiara RT 03/04 Kampung Tobat, Kecamatan Balaraja Kabupaten Tangerang, Jumat (27/01/2017)  sekira jam 20.30 WIB ditembak pelaku pencuri motor.


Saat itu korban yang sedang berada di dalam minimarket di Jalan Baru Kampung Samprok RT 22/07 Kelurahan Sukamulya Kecamatan Cikupa melihat motornya sedang dihidupkan orang lain yang tak dikenalnya.

 

Kemudian korban keluar dari toko sambil berteriak maling. Dia lalu bertanya akan diapakan motornya. Ketika korban mendekati pelaku.  Korban ditembak oleh pelaku, kemudian pelaku melarikan diri dan tidak berhasil membawa motor korban.

"Lalu korban berjalan kearah kasir dan minta tolong sambil memegang bagian dada kemudian korban jatuh di dekat motor kemudian korban ditolong oleh warga dan dibawa ke RS Ciputra Hospital. Namun, tidak selamat," ujar Fitri Iin Ikhsan,25, saksi mata di lokasi kejadian.
Tak lama kemudian polisi mendatangi TKP dan melakukan olah temlat kejadian perkara.

BANTEN
Andra Soni Bakal Kirim Siswa Bandel di Banten ke Barak Militer

Andra Soni Bakal Kirim Siswa Bandel di Banten ke Barak Militer

Rabu, 26 November 2025 | 09:37

Gubernur Banten Andra Soni menyebut akan menerapkan pembinaan disiplin bagi pelajar yang dianggap perlu pendampingan khusus.

TEKNO
Sejumlah Situs Alami Gangguan Selasa Kemarin, Ini Penyebabnya

Sejumlah Situs Alami Gangguan Selasa Kemarin, Ini Penyebabnya

Rabu, 19 November 2025 | 13:34

Layanan infrastruktur internet Cloudflare mengalami gangguan pada Selasa 18 November 2025, hingga menyebabkan sejumlah situs dan aplikasi kesulitan diakses.

TANGSEL
Pemkot Tangsel Sebut Jalan yang Ditambal Surya Insomnia Jadi Tanggung Jawab Pengembang

Pemkot Tangsel Sebut Jalan yang Ditambal Surya Insomnia Jadi Tanggung Jawab Pengembang

Rabu, 26 November 2025 | 09:49

Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang Selatan (Tangsel) memastikan kerusakan jalan yang sempat ditambal komedian Surya Insomnia di Serpong bukan berada dalam kewenangan daerah.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill