Connect With Us

Korban menolak Berdamai karena alasan ini

Mohamad Romli | Minggu, 26 Maret 2017 | 14:00

Fame Hotel di Gading Serpong, Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang. (@tangerangnews 2017 / Raden Bagoes Irawan)


"Saya tak dapat CCTV Fame karena aneh, awalnya mereka bilang pelaku merupakan tamu. Kemudian setelah saya bertanya ingin melihat rekaman CCTV mereka bilang sedang rusak. Awalnya bilang itu pelaku tamu, terlihat dari rekaman CCTV, aneh kan," jelasnya.

Sesampai di Polsek Kepala Dua, JM kembali mendapat penolakan meski sudah membawa serta NT. Dia mengaku diminta oleh seseorang anggota polisi agar berdamai dan mau memaafkan NT.

"Tidak mau lah saya. Ini kan pasti banyak korban-nya, bagaimana kalau saya memaafkan begitu saja, besok-besok dia belum tentu jera. Saya dibilang percuma karena kalau pun memaksakan melaporkan, pelaku hanya terkena pasal dengan ancaman hukuman ringan ," ujarnya.

Sementara itu, Kapolsek Kepala Dua, Kompol Endang Sukma menjelaskan, saat korban melapor dirinya sedang tidak ada di ruangannya. "Dan infonya dari anggota, ditolak karena tak cukup bukti. Tetapi seharusnya tidak seperti itu memang, bagaimana pun laporan korban kan harus dilayani," ujarnya.

KAB. TANGERANG
Panen Dukungan, DPC Gerindra Tangerang Pede Maesyal-Intan Dilantik Jadi Bupati

Panen Dukungan, DPC Gerindra Tangerang Pede Maesyal-Intan Dilantik Jadi Bupati

Jumat, 22 November 2024 | 16:44

Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Tangerang nomor urut 02, Maesyal Rasyid dan Intan Nurul Hikmah, semakin mendapat tempat di hati masyarakat.

WISATA
Wisata Kano Kota Tangerang Kembali Beroperasi, Ini Jadwalnya

Wisata Kano Kota Tangerang Kembali Beroperasi, Ini Jadwalnya

Jumat, 22 November 2024 | 18:52

Wisata air perahu kano Kota Tangerang kembali beroperasi, setelah sempat dihentikan karena aliran Kali Sipon surut.

SPORT
Prediksi Skor Barito Putera vs Persita BRI Liga 1 2024/2025, Ambisi Pendekar Cisadane Akhiri Kutukan

Prediksi Skor Barito Putera vs Persita BRI Liga 1 2024/2025, Ambisi Pendekar Cisadane Akhiri Kutukan

Jumat, 22 November 2024 | 12:28

Pekan ke-11 lanjutan BRI Liga 1 2024/2025 akan mempertemukan Barito Putera melawan Persita Tangerang di Stadion Sultan Agung, Bantul, pada Sabtu, 23 November 2024.

BISNIS
Media Asing Singgung Kebijakan Indonesia Blokir Aplikasi Temu

Media Asing Singgung Kebijakan Indonesia Blokir Aplikasi Temu

Rabu, 20 November 2024 | 09:49

Kehadiran aplikasi Temu marketplace asal China kian menjadi sorotan banyak pihak. Baru-baru ini, media asing menyinggung kebijakan pemerintah Indonesia yang memutuskan untuk memblokir aplikasi tersebut.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill