Connect With Us

Kemacetan di Kedaton Cikupa Diatasi dengan Simpang Susun

Mohamad Romli | Kamis, 28 Juni 2018 | 19:09

Groundbreaking Alam Sutera Group membangun simpang susun Cikupa Tangerang, Kamis (28/6/2018). (TangerangNews.com/2018 / Mohamad Romli)

 

TANGERANGNEWS.com-Kemacetan Lalu Lintas yang terjadi di simpang Kedaton Cikupa diupayakan segera teratasi. Dilokasi yang padat kendaraan itu, pengembang Alam Sutera Group akan membangun simpang susun.

Groundbreaking proyek yang menjadi penghubung ke tol Jakarta-Tangerang-Merak itu dihelat Kamis (28/6/2018).

Pejabat Bupati Tangerang Komarudin yang hadir dalam acara tersebut merasa yakin, simpang susun itu akan mengatasi kemacetan di lokasi tersebut.

"Permasalah kemacetan di simpang Kedaton Cikupa Mas akan terurai jika simpang susun ini telah ada. Karena akses masuk ke tol di gerbang Cikupa Mas arah Jakarta selama ini sering terjadi kemacetan pada jam padat kendaraan," ujar Komarudin.

Sementara, Direktur Utama Alam Sutera Group Joseph Sanusi Tjong mengatakan proyek simpang susun Cikupa itu terealisasi atas kerjasama beberapa pihak, diantaranya  Pemkab Tangerang, Kementrian PUPR, CFLD International, BKPM.

"Terimakasih kepada semua pihak yang terlibat. Pembangunan simpang susun Cikupa semoga terealisasi dan dapat segera digunakan," katanya.(MRI/HRU)

TOKOH
Mengenal Baden Powell dan Sejarah Dicetuskannya Pramuka

Mengenal Baden Powell dan Sejarah Dicetuskannya Pramuka

Kamis, 22 Februari 2024 | 15:37

Praja Muda Karana atau Pramuka merupakan gerakan kepanduan paling populer yang dicetuskan oleh Baden Powell.

TEKNO
Kerap Rugikan Konsumen, Pelaku Usaha RT/RW Net Diimbau Ikuti Aturan Kemenkominfo

Kerap Rugikan Konsumen, Pelaku Usaha RT/RW Net Diimbau Ikuti Aturan Kemenkominfo

Kamis, 25 April 2024 | 14:20

Baru-baru ini kembali mencuat maraknya praktik ilegal RT/RW Net. Sebab, praktik ilegal ini tak hanya merugikan penyelenggara jasa telekomunikasi, juga berdampak negatif bagi konsumen di Indonesia.

HIBURAN
Parto Patrio Bakal Dioperasi, Sakit Apa?

Parto Patrio Bakal Dioperasi, Sakit Apa?

Kamis, 25 April 2024 | 12:21

Viral di media sosial sebuah video menunjukkan komedian Parto Patrio dilarikan ke rumah sakit menggunakan ambulans.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill