Connect With Us

Video : Tempat Hiburan di Gading Serpong Beroperasi Normal

Redaksi | Rabu, 30 September 2020 | 22:37

Screenshot video tempat hiburan yang masih beroperasi di wilayah Gading Serpong, Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang. (Istimewa / Istimewa)

TANGERANGNEWS.com-Tempat hiburan di Gading Serpong kini semakin terang-terangan beroperasi. 

Seperti diketahui, saat PSBB tempat hiburan malam dilarang beroperasi. Namun, tidak dengan klub di wilayah Gading Serpong, Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang. 

Salah satunya yakni klub malam Viver yang berada di samping Hotel Ara. 

Tampak dari luar terlihat tutup, namun ternyata beroperasi hingga pukul 03.00 WIB dini hari. 

"Kalau lihat dari luar tutup min. Tapi banyak mobil terparkir di luar. Beroperasi sampai jam 3 pagi," kata Oton seorang warga. 

"Sudah sangat meresahkan min, nekat banget deh. Nih saya kirim videonya. Itu saya nyamar jadi pengunjung," ujarnya.(RMI/HRU)

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Tempat Hiburan di Gading Serpong Beroperasi Normal TANGERANGNEWS.com-Tempat hiburan di Gading Serpong kini semakin terang-terangan beroperasi. Seperti diketahui, saat PSBB tempat hiburan malam dilarang beroperasi. Namun, tidak dengan klub di wilayah Gading Serpong, Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang. Salah satunya yakni klub malam Viver yang berada di samping Hotel Ara. Tampak dari luar terlihat tutup, namun ternyata beroperasi hingga pukul 03.00 dini hari. "Kalau lihat dari luar tutup min. Tapi banyak mobil terparkir di luar. Beropwrasi sampai jam 3 pagi," kata Oton seorang warga. "Sudah sangat meresahkan min, nekat banget deh. Nih saya kirim videonya. Itu saya nyamar jadi pengunjung," ujarnya.

A post shared by TangerangNews (@tangerangnewscom) on

HIBURAN
Paramount Color Walk 2025 Hadir dengan Ari Lasso DJ Yasmin dan Hadiah Ratusan Juta Rupiah

Paramount Color Walk 2025 Hadir dengan Ari Lasso DJ Yasmin dan Hadiah Ratusan Juta Rupiah

Kamis, 13 November 2025 | 15:58

Akhir tahun bakal makin seru di Paramount Gading Serpong. Dalam rangka ulang tahun ke-19, Paramount Enterprise siap menggelar acara paling heboh dan penuh warna, Paramount Color Walk 2025

MANCANEGARA
Zohran Mamdani Diproyeksikan Jadi Wali Kota Muslim Pertama di New York 

Zohran Mamdani Diproyeksikan Jadi Wali Kota Muslim Pertama di New York 

Rabu, 5 November 2025 | 12:34

Nama Zohran Mamdani menjadi sorotan dunia usai hasil proyeksi pemilu menunjukkan dirinya unggul jauh dalam pemilihan Wali Kota New York.

NASIONAL
Diskon Tambah Daya 50 Persen Cuma Sampai Tanggal 23 November, Begini Cara Dapat Promonya

Diskon Tambah Daya 50 Persen Cuma Sampai Tanggal 23 November, Begini Cara Dapat Promonya

Sabtu, 15 November 2025 | 23:23

Dalam rangka memperingati Hari Pahlawan, PLN meluncurkan program promo bertajuk Power Hero yang memberi potongan biaya tambah daya listrik hingga 50 persen.

BANTEN
Hati-hati, Ini Titik Lokasi Rawan Razia Operasi Zebra 2025 di Tangerang 

Hati-hati, Ini Titik Lokasi Rawan Razia Operasi Zebra 2025 di Tangerang 

Senin, 17 November 2025 | 05:53

Kegiatan Operasi Zebra 2025 akan berlangsung mulai 17 hingga 30 November di Kota Tangerang dan wilayah sekitarnya. Operasi ini digelar dalam rangka mempersiapkan pengamanan jelang libur Natal dan Tahun Baru

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill