Connect With Us

Undangan Vaksinasi di SMS Menyebar Via WA, Ternyata Hoaks

Rangga Agung Zuliansyah | Minggu, 20 Juni 2021 | 18:59

Kegiatan Vaksinasi guna mencegah penyebaran COVID-19. (TangerangNews / Achmad Irfan Fauzi)

TANGERANGNEWS.com-Sebuah pesan yang berisi undangan vaksinasi di Summarecon Mall Serpong (SMS) menyebar di aplikasi chatting Whats App (WA), Minggu 20 Juni 2021.

Dalam isi pesan tersebut, tertulis pelaksanaan vaksin selain di SMS juga di depan Korem 052/Wijayakrama, sebrang Supermall Karawaci, Kabupaten Tangerang. Berikut detail isi pesan tersebut:

UNDANGAN VAKSIN 

AstraZeneca 

Usia : 18 - 60 Tahun 

Hari : Senin sd Jumat

Tgl.  : 21 sd 25 Juni 2021

Pukul : 8.00 - 15.00 wib 

Tempat :

  • Makorem 052/wkr Karawaci Tangerang 
  • 250 org / hari 
  • Gedung 78 Serpong
  •  1.000 org / hari

Persyaratan :

  • Membawa KTP Asli Waktu Vaksin 
  • KTP Bebas Daerah 

Bisa Hubungi : 

Bpk M.Situmorang

No Hp : 0812.7313.1888

  • Eddy Acui 

No Hp : 0852.1333.5388

( KTP WA ke Nomor Ini ) 

Terima Kasih

 PERSYARATAN SERBUAN VAKSIN PROGRAM PEMERINTAH 

1) Hanya bawa KTP Asli  (bebas domisili ) dan 2 (dua)  lembar copy KTP

2) umur 18-60

3) Gratis

4) vaksin astrazaneca\

5) tgl 21-25 Juni (08-15 wib)

6) tempat :

   a. Makorem 052 (250 org/hr) depan mall Lippo 

   b. Tower 78 (1000 org /hr )

Tower 78

Lt. GF Unit 08, Summarecon Mal Serpong 1- Sentra Gading Serpong, Jalan Boulevard gading Serpong No.230 & 231, Pakulonan Barat, Kelapa Dua, Pakulonan Bar., Kec. Klp. Dua, Tangerang, Banten 15810

Tks

Kasiter 052/wkr

Kolonel Inf M.Situmorang

Menanggapi tentang beredarnya informasi mengenai program pelaksanaan vaksinasi di SMS, pihak manajemen mal menegaskan bahwa informasi tersebut tidak benar. “Saat ini tidak ada pelaksanaan program vaksinasi di area SMS,” ujar Tommy L, Center Director SMS, Minggu 20 Juni 2021. (RAZ/RAC)

SPORT
Menang 2-0 Atas Sriwijaya FC, Persikota Bertengger di Posisi 4 Klasemen Liga 2 

Menang 2-0 Atas Sriwijaya FC, Persikota Bertengger di Posisi 4 Klasemen Liga 2 

Kamis, 21 November 2024 | 06:48

Persikota Tangerang kembali ke jalur kemenangan setelah mengalahkan Sriwijaya FC dengan skor meyakinkan 2-0 dalam lanjutan Pegadaian Liga 2 musim 2024/2025, di Stadion Benteng Reborn, Kota Tangerang, Rabu, 20 November 2024.

KAB. TANGERANG
Warga Sukadiri Keluhkan Harga Komoditi Pangan, Maesyal-Intan Bakal Lakukan Ini

Warga Sukadiri Keluhkan Harga Komoditi Pangan, Maesyal-Intan Bakal Lakukan Ini

Kamis, 21 November 2024 | 19:52

Ratusan warga Desa Buaranjati, Kecamatan Sukadiri, berbondong-bondong untuk menyampaikan aspirasinya kepada calon Wakil Bupati Tangerang nomor urut 02, Intan Nurul Hikmah, pada Kamis, 21 November 2024.

NASIONAL
Di Ajang Electricity Connect 2024, PLN Tebarkan Semangat Kolaborasi untuk Transisi Energi 

Di Ajang Electricity Connect 2024, PLN Tebarkan Semangat Kolaborasi untuk Transisi Energi 

Kamis, 21 November 2024 | 20:05

PT PLN (Persero) terus memperkuat kolaborasi global untuk mendukung transisi energi di Indonesia. Langkah ini terlihat pada pembukaan Electricity Connect 2024, konferensi dan pameran ketenagalistrikan terbesar se-Asia Tenggara

TEKNO
Jangan Salah Beli, Ini Perbedaan Smart TV, Android TV, dan Google TV 

Jangan Salah Beli, Ini Perbedaan Smart TV, Android TV, dan Google TV 

Kamis, 21 November 2024 | 07:18

Televisi kini telah berevolusi dari sekadar menayangkan siaran lokal menjadi perangkat multifungsi dengan fitur internet dan aplikasi online.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill