Connect With Us

Malam ke-17 Ramadan, Pemuda Pancasila Pagedangan Tangerang Peringati Nuzulul Quran

Tim TangerangNews.com | Selasa, 19 April 2022 | 11:53

Pemuda Pancasila (PP) pengurus anak cabang (PAC) Pagedangan, Kabupaten Tangerang menggelar doa bersama memperingati malam Nuzulul Quran Senin, 19 April 2022. (@TangerangNews / Rahmat Hidayat)

TANGERANGNEWS.com-Pemuda Pancasila (PP) pengurus anak cabang (PAC) Pagedangan, Kabupaten Tangerang menggelar doa bersama memperingati malam Nuzulul Quran Senin, 19 April 2022.

Dalam kegiatan yang digelar di sekretariat PAC kecamatan setempat ini, sebelumnya para anggota berbagi Takzil pada sore hari sebelum berbuka puasa. Kemudian berlanjut pada malam hari, tausiah dan sholawat kubro.

Ketua PP PAC Kecamatan Pagedangan Aga Nurfalah menerangkan, dengan memperingati malam Nuzulul Quran berharap agar pihaknya dapat memilah serta memilih perbuatan baik dan buruk, dalam melalukan tindakan kepada masyarakat.

''Saya berharap hikmah dari Nuzulul Quran ini, semua pengurus atau anggota bisa memilah memilih kebaikan dan keburukan yang bisa di terapkan di masyarakat,'' tuturnya.

Kegiatan itu bukan hanya dihadiri oleh anggota PP saja, tapi juga masyarakat setempat dan jamaah yang tergabung dalam Komunitas MASBRO (Majlis Zikir Sholawat Kubro).

''Alhamdullah pada kesempatan kali ini bukan hanya dihadiri oleh pengurus dan anggota saja, tetapi dari masyarakat juga turut hadir,'' ucapnya.

Kegiatan sholawat qubro yg di pimpin oleh pengasuh Pondok Pesantren Tegal Malang Cijantra Ustad Bukhori. Ia menyampaikan tentang asbabunuzul turunnya Al-Quran dan hikmah malam Nuzulul Quran.

BANTEN
Wawan Belum Terima Surat Panggilan Kejati Banten, Pengacara Sebut Kasus Sport Center Sudah Inkrach

Wawan Belum Terima Surat Panggilan Kejati Banten, Pengacara Sebut Kasus Sport Center Sudah Inkrach

Kamis, 21 November 2024 | 20:03

Pengacara Tb Chaeri Wardana alias Wawan, Sukatma angkat bicara terkait terkait pemanggilan kliennya oleh Kejaksaan Tinggi (Kejati) Banten atas kasus dugaan korupsi pembangunan sport center.

OPINI
Jemput Bola Kejar Pajak, Haruskah?

Jemput Bola Kejar Pajak, Haruskah?

Senin, 18 November 2024 | 14:36

Tidak bisa dimungkiri, dalam sistem kapitalisme sumber pemasukan utama negara didapatkan dari pajak. Maka tidak heran jika akhirnya berbagai cara dilakukan demi menertibkan rakyat dalam membayar pajak

TEKNO
Jangan Salah Beli, Ini Perbedaan Smart TV, Android TV, dan Google TV 

Jangan Salah Beli, Ini Perbedaan Smart TV, Android TV, dan Google TV 

Kamis, 21 November 2024 | 07:18

Televisi kini telah berevolusi dari sekadar menayangkan siaran lokal menjadi perangkat multifungsi dengan fitur internet dan aplikasi online.

PROPERTI
48 Unit Rumah Klaster Louise Ludes dalam 3 Jam Peluncuran, Summarecon Serpong Kantongi Rp225 Miliar

48 Unit Rumah Klaster Louise Ludes dalam 3 Jam Peluncuran, Summarecon Serpong Kantongi Rp225 Miliar

Minggu, 17 November 2024 | 21:50

Klaster Louise, hunian bergaya resort di Tangerang langsung ludes terjual pada tahap satu peluncuran, Sabtu 17 November 2024.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill